BeritaHits.id - Video segerombolan laki-laki bermain ke mall memakai baju gamis dan sarung mencuri perhatian warganet.
Video yang diunggah oleh akun @kabaret5bdg pada Senin 13 Desember 2021 menjadi viral di jejaring media sosial TikTok.
"Pakai gamis biar berkah," tulis @kabaret5bdg di caption video tersebut seperti dikutip Beritahits.id, Kamis (23/12/2021).
Umumnya, pakaian gamis dan sarung digunakan laki laki muslim untuk pergi beribadah. Namun apa jadinya apabila hal itu justru dipakai saat bermain di tempat umum?
Baca Juga: Terekam CCTV, Viral Aksi Pria Lepas Paksa Jilbab Wanita Pegawai BMT di Karanganyar
Rekaman video yang menampilkan segerombolan laki-laki memakai pakaian serba putih tersebut mendapatkan banyak sorotan dari warganet.
Mereka tidak malu untuk memakai gamis dan sarung saat berjalan-jalan di mall. Bahkan, mereka sempat menonton menggunakan pakaian tersebut.
Tak hanya itu, demi mendalami peran, mereka turut memakai kacamata hitam serta syal yang tersampir di pundak.
Rombongan laki-laki itu justru terlihat ceria dengan aksi greget mereka. Mereka tampak bermain -main dengan riang dan berpose seperti selebriti.
Tingkah tak biasa mereka itu langsung mencuri perhatian warganet. Video yang telah ditonton hingga lebih dari 1,8 juta kali itu sontak menjadi viral di media sosial, khususnya TikTok.
Baca Juga: Video Ibu Ciumi Anak di Gerobak Viral: Potret Bahagia Sederhana
Para warganet merasa terhibur dengan aksi mereka dan meninggalkan beragam komentar di postingan video tersebut.
"Konsep abis pulang dari umrah ya," tulis @wwwalikaa.
"Ketika santri baru balik pondok be like," komentar @frozweaxee.
Ada pula warganet yang menyarankan rombongan laki-laki itu membawa koper atau tas ransel untuk mendalami peran seperti pulang dari umrah.
"Coba bawa koper atau tas ransel," ucap @avndrayltma.
Keseruan mereka pun tak kalah menjadi sorotan warganet.
"Seru banget!," ungkap maylapb.
"Seru banget, boleh ikut enggak bro?" kata @rdvlveett_
Dikarenakan para laki-laki tersebut usai menonton film Spiderman, maka banyak pula yang mengaitkan dengan hal tersebut.
"Malah jadi kayak 'Spiderman - Go to Makkah," komentar warganet @gwdun.
"Spiderman far from jahanam," imbuh @6ix9inefuck.
"Spiderman far from hell," tambah @dizizdyto.
Berita Terkait
-
Viral Dulu, Lapor Polisi Belakangan? Pengamat: Publik Lebih Percaya Media Sosial
-
Viral! Pemotor Dikejar Polisi Dikira Begal, Pengamat: Saatnya Evaluasi SOP Pemeriksaan
-
Cupi Cupita Siap Beri Hadiah Bagi Penemu Ponselnya, Khawatir Isi Galeri Tersebar?
-
Detik-Detik Prabowo Tegur Paspampres ketika Salami Kader, Netizen: Serba Salah...
-
Anies Disambut Meriah saat Kunjungi Acara Kampus, Netizen: Fufufafa Mana?
Terpopuler
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Ragnar Oratmangoen Tak Nyaman: Saya Mau Kembali ke Belanda
- Bagaimana Nih? Alex Pastoor Cabut Sebulan Sebelum Laga Timnas Indonesia vs Australia dan Bahrain
Pilihan
-
Rusuh Persija vs Persib: Puluhan Orang Jadi Korban, 15 Jakmania, 22 Bobotoh
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak