BeritaHits.id - Rekaman video yang menunjukkan seorang pria salah kiblat mendadak viral di media sosial TikTok.
Video tersebut diunggah oleh akun jejaring sosial TikTok @plot_racer8 pada 23 Desember 2021. Siapa sangka, hingga berita ini dipublikasikan, video itu telah ditonton lebih dari 2 juta kali.
Pada video, terlihat seorang pria yang sedang melaksanakan ibadah salat di sebuah musala. Sekilas, mungkin tidak ada yang aneh pada video itu, sebelum akhirnya si perekam mengarahkan kamera ke ujung ruangan.
Pada keramik yang terletak di ujung ruangan, terlihat sebuah tanda penunjuk arah kiblat.
Baca Juga: Heboh Foto Oknum Berseragam Bawa Senapan, Diduga Tembak Seekor Anjing
Rupanya, pria itu salat dengan menghadap ke arah yang salah. Dia justru salat membelakangi kiblat.
Setelah mengabadikan kejadian itu, si perekam pun kembali ke tempat duduknya.
Hingga video berakhir, si pria pun tetap salat menghadap arah yang salah.
Dilihat dari keadaan sekitar, tampaknya kejadian itu berlangsung di stasiun kereta.
Sayangnya, tidak ada keterangan lebih lanjut terkait video tersebut. Kolom komentarnya pun dimatikan sehingga warganet tidak dapat menyuarakan pendapat mereka.
Baca Juga: Ngakak! Gerombolan Pria Tak Malu Jalan-Jalan Pakai Tas Ini, Warganet: Menjiwai Sekali
Mirip kejadian salah kiblat di Makkah
Kejadian di musala stasiun ini cukup mirip dengan video pria salah kiblat yang diunggah oleh akun jejaring sosial TikTok @faturrahman1020.
Namun, bedanya, pada video yang diunggah oleh @faturrahman1020 itu, si pria sedang salat di bangunan yang berada di dekat Ka'bah.
Kendati sudah berada di Makkah, dia masih saja salah arah kiblat.
Si perekam lantas membuka jendela untuk memeriksa letak kiblat. Setelah mengetahui teman dia salah kiblat, si perekam pun memberi tahunya. Alhasil, pria tersebut akhirnya membatalkan salatnya.
Berita Terkait
-
Cari Hibungan Baru, SnackVideo Hadirkan Pilihan dari Berbagai Jenis Genre
-
Ngakak! Gerombolan Pria Tak Malu Jalan-Jalan Pakai Tas Ini, Warganet: Menjiwai Sekali
-
Boncengers Cewek Jadi Sorotan Publik saat Motor Pasangannya Mogok di Tanjakan
-
Sudah Dikemas, Pembeli Malah Batalkan Pesanan, Alasannya Bikin Warganet Gemas: Ada-Ada Aja
-
Ditanya Pilih Ibu atau Diamond, Jawaban Anak Bikin Warganet Tak Habis Pikir: Bener Juga
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Diogo Jota Tewas di Jalanan Paling Berbahaya: Diduga Pakai Mobil Sewaan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
-
CORE Indonesia: Ada Ancaman Inflasi dan Anjloknya Daya Beli Orang RI
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!