BeritaHits.id - Timnas Indonesia gagal menjadi juara Piala AFF 2020 usai kalah dari Thailand Sabtu 1 Januari 2022. Agar tak berlarut dalam kesedihan, seorang pria ini memiliki cara jitu tersendiri untuk menghibur diri.
Trik itu diabadikan dalam sebuah video yang telah dibagikan ulang oleh akun @lucu.abis di jejaring media sosial Instagram pada Minggu (02/01/2022).
Rekaman video memperlihatkan tangan kanan memegang spidol berwarna hitam di depan televisi.
Layar televisi menyala menampilkan pertandingan timnas Indonesia melawan Thailand dengan skor 2-1 di menit ke-63.
Tak diduga, tangan itu mencoret televisi dengan mencoret skor angka 1 milik Indonesia berganti menjadi nomor 7.
Kemudian, tangan yang ternyata milik seorang laki-laki itu mengacungkan jempol. Pria itu pun terlihat tersenyum tipis ke arah kamera.
Setelahnya, kamera mengarah kembali ke layar televisi yang telah tercoret dengan spidol. Skor pun menjadi 2-7 dengan timnas Indonesia yang mengungguli Thailand di layar milik pria tersebut.
Aksi pria itu sontak menjadi sorotan warganet. Mereka pun lantas tertawa dengan trik laki-laki tersebut dan meninggalkan berbagai macam tanggapan di kolom komentar.
"Sudah, terima aja kekalahannya, kita balas di dangdut academy," ujar @andidokil.
Baca Juga: Viral Oknum Satpam Nakal Intip Wisatawan di Toilet Tempat Wisata Bandung
"Receh banget hahaha," tulis @7uan.muda.
"Hahaha aduh ngakak banget dah," komentar @fauziyahhijab_.
"Akhirnya Indonesia megang piala hahaha," kata @ronaldoo_samola.
"Wah bikin senang hati videonya," tutur @sant_i_2.
"Cara jitu menghibur diri hahaha," imbuh @ahir_hayley.
"Enggak perlu pakai dukun lagi ini mah hahaha," tambah @f.i.i.a.n.d.
Berita Terkait
-
Viral Oknum Satpam Nakal Intip Wisatawan di Toilet Tempat Wisata Bandung
-
Egy Maulana Vikri Cetak Gol di Final Piala AFF 2020, FK Senica Beri Apresiasi
-
Bela Pacarnya, Seorang Pria Aniaya Remaja Berkebutuhan Khusus, Keluarga Cari Sosoknya
-
Bersinar di Piala AFF, Ricky Kambuaya Buka Peluang Main di Luar Negeri
-
Video Nadeo Argawinata Dangdutan Diunggah Bagus Guyon Waton, Dijuluki Fans Tukang Ngomel
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!