BeritaHits.id - Seorang perempuan membagikan peristiwa penemuan sejumlah telur dengan jumlah yang tak sedikit saat membersihkan sebuah kipas angin menjadi heboh di kalangan warganet.
Video tersebut menjadi viral usai diunggah oleh akun @pecintaseblak_ di jejaring media sosial TikTok pada Minggu 09 Januari 2022.
Telur Cicak di Dalam Kipas Angin
Rekaman video menampilkan alas kipas angin yang tengah dibersihkan oleh seorang perempuan.
Baca Juga: Niat Banget! Bak Buka Warkop, Siswa Bawa Termos Ngopi di Kelas, Warganet Salfok Lihat ini
"Lagi bersihin kipas di dalem ini," ujar si perempuan di video tersebut seperti dikutip Beritahits.id, Senin (10/01/2022).
Kemudian, perempuan itu merekam sejumlah telur kecil berwarna putih yang terlihat cukup banyak. Ternyata, telur-telur hewan tersebut ditemukannya di dalam lubang alas kipas angin tersebut.
Telur-telur tersebut diyakini sebagai telur hewan cicak.
"Ada telur cicak," rengek perempuan itu sambil menunjuk telur-telur tersebut dengan sebuah obeng.
Rasa penasaran yang memuncak, membuat wanita itu memecahkan salah satu telur cicak di depannya.
Baca Juga: Nyesek! Pulang Kerja Naik Ojol Malah Ketemu PacarBoncengkan Sosok Tak Teduga
Tak diduga, pelur itu tecah namun seekor cicak kecil dengan cepat keluar dari cangkang. Si perempuan itu pun sontak kaget dan berteriak.
Tanggapan Warganet
Video yang telah ditonton hingga lebih dari 8,1 juta kali itu pun mencuri perhatian para warganet.
"Selamat mbak, kamu berhasil jadi bidan," tulis salah satu warganet.
"Ya Allah gue merinding banget geli sama cicak," ungkap warganet.
"Dipaksa dewasa oleh keadaan," tukas warganet.
"Kasihan banget cicaknya prematur hahaha," tutur warganet.
"Kirain pilus Sukro," ungkap warganet lain.
"Cicaknya mungkin bilang: wei gue belum siap lahir ke dunia," kata yang lainnya.
"Jadi inget waktu kecil gue pernah makan telur cicak, soalnya gue kira itu pilus gue yang jatuh," tukas warganet.
"Mungkin bentar lagi cicaknya bakal ngerasain dewasa sebelum umurnya," tambah lainnya.
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak