BeritaHits.id - Seorang warganet pengguna TikTok membagikan video berupa perbandingan gaun yang dikenakan oleh kedua aktris pemeran serial Layangan Putus, yakni Anya Geraldine dan Putri Marino. Siapa sangka, ternyata keduanya pernah mengenakan baju yang sama.
Video tersebut mandadak viral dan menjadi perbincangan hangat di kalangan warganet usai diunggah oleh akun jejaring sosial TikTok @kang_gendang. Hingga berita ini dipublikasikan, video berdurasi 7 detik itu telah ditonton sebanyak lebih dari 3 juta kali.
"Eh," tulis si pengunggah singkat pada kolom keterangan, seperti dikutip oleh Beritahits.id, Senin (10/01/2002).
Pada video tersebut, si pengunggah menggabungkan dua rekaman yang diambil di dua tempat yang berbeda.
Video sebelah kiri menunjukkan cuplikan adegan pada serial Layangan Putus. Saat itu, Putri Marino yang memerankan sosok Kinan tampak sedang berjalan melewati lorong. Wanita itu tampak anggun dengan gaun berwarna ungu bermotif bunga putih.
Di lain sisi, video sebelah kanan memperlihatkan Anya Geraldine yang sedang melakukan pemotretan bersama aktor Jefri Nichol.
Uniknya, pemeran sosok Lydia itu rupanya mengenakan gaun yang mirip dengan milik Putri Marino. Hanya saja, Anya menambahkan jaket kulit hitam di bagian luarnya.
Komentar warganet
Siapa sangka, video tersebut langsung dihujani komentar dari warganet, terutama para penggemar serial Layangan Putus. Tidak tanggung-tanggung, komentar yang masuk mencapai lebih dari 1000.
Baca Juga: Bukan Main, Anggota Cheerleader Menikah, Aksinya di Resepsi Sukses Bikin Warganet Melongo
Sebagian besar warganet melontarkan candaan dengan menyangkutkan gaun tersebut dengan jalan cerita di serial yang tayang di WeTV itu.
"Oalah, alasan Kinan donasikan baju-bajunya ternyata salah satu bajunya sama Mas Aris dikasihkan ke Lydia toh buat syuting video klip pisan," tulis @gwenmikhay.
"Enggak usah heran, anting aja tadinya buat Lydia dikasih ke Kinan," komentar @autautan.
"Baju Kinan dicolong Aris, dikasih Lydia," sahut @Tri Lestari.
"Emang Lydia senangnya yang bekas-bekas Kinan," imbuh @sellynieta.
"Baju itu dibeli Ari 2 sekaligus, satunya untuk Kinan, satunya untuk Lydia," kata @Ibu muda.
Berita Terkait
-
Bukan Main, Anggota Cheerleader Menikah, Aksinya di Resepsi Sukses Bikin Warganet Melongo
-
Perjuangan Haru Pria, Bikin Gorengan Pakai Ketiak, Aksinya Tuai Perdebatan Warganet
-
Wanita Jatuh Saat Main Sepatu Roda, Perlakuan Pria Asing Jadi Sorotan: Malu Plus Baper
-
Berlatar Awan, Wanita Keluar dari Pintu Pesawat, Dikira Akan Terjun Bebas, Ternyata...
-
Beri Tutorial Menghemat Popok Bayi, Aksi Wanita Ini Tuai Perdebatan Warganet
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!