Scroll untuk membaca artikel
Reza Gunadha | Frida Hanifa Putri
Senin, 10 Januari 2022 | 16:43 WIB
Para pemain dan sutradara film Penyalin Cahaya [Instagram/penyalincahaya]

Dalam pernyataan tersebut, mereka juga berharap agar masalah ini dapat terselesaikan dengan tepat.

"Kami berharap proses-proses yang terjadi setelah pelaporan ini berjalan dengan mengakomodir kepentingan penyintas dan dapat terselesaikan sesuai jalur yang tepat. Terima kasih."

Pernyataan sikap Rekata Studio dan Kananga Pictures (Twitter/kaningapictures).

Komentar warganet

Pernyataan sikap dari Kaninga Pictures dan Rekata Studio pun mendapat sorotan dari warganet.

Baca Juga: Polda Jatim Sampai Bentuk Tim Buat Buru Pria yang Tendang Sesajen di Gunung Semeru

Sebagian besar warganet pengguna Twitter pun mempertanyakan identitas pelaku.

"Pelakunya sekalian Min, biar anak Twitter bisa cancel berjamaah gitu," tulis @bbygemzin.

"Identitas pelaku enggak perlu ditutup-tutupin, Min," sahut @abacadafra.

"Wah dengar berita ini, ironi juga, ya," imbuh @sofaharistiawan.

Baca Juga: Tinjau Pengerjaan Jalan Tol Cisumdawu, Ridwan Kamil: Bisa Beroperasi Juni 2022

Load More