BeritaHits.id - Kisah seorang lelaki yang susah payah merangkai mahkota bunga untuk sang pacar yang sidang skripsi, mendadak viral di media sosial. Betapa tidak, lelaki itu tampak telaten merangkai bunga-bunga kecil hingga menjadi mahkota yang cantik.
Kisah tersebut sukses menjadi buah bibir di kalangan warganet usai dibagikan oleh akun jejaring sosial Twitter @tanyakanrl.
Siapa sangka, kisah yang dibagikan pada 11 Januari 2022 itu telah disukai oleh lebih dari 32 ribu pengguna TikTok.
"Kapan? Kapan? Kapan? Kapan?" cuit akun tersebut, seperti dikutip oleh Beritahits.id, Kamis (13/01/2022).
Melalui cuitan itu, dia juga menyisipkan tangkapan layar berupa status WhatsApp seorang lelaki.
Pada status WA tersebut, terlihat seorang lelaki berkemeja dan bersarung biru hitam sedang duduk menyila di atas dipan kayu.
Di hadapannya tergeletak banyak tangkai bunga rumput liar.
Tangan si lelaki pun tampak sibuk merangkai bunga-bunga liar tersebut menjadi sebuah mahkota.
Pada statusnya itu, si lelaki juga memberikan informasi tambahan. Berdasarkan keterangan si lelaki, dia tidak sempat membeli mahkota bunga di Shopee lantaran sidang pacarnya dilaksanakan secara mendadak.
Baca Juga: Beri Kejutan Ultah, Wanita Ini Malah Dibuat Syok Saat Buka Pintu Rumah Temannya
Alhasil, dia pun berinisiatif merangkai mahkota bunga sendiri.
"Sidangmu dadakan, saya enggak sempat check out di Shopee. Jadi saya percantik dari hasil buatan tangan saya sendiri dulu, ya."
Komentar warganet
Tidak butuh waktu lama, cuitan itu pun langsung diserbu oleh warganet yang beramai-ramai meninggalkan jejak.
"Jujur sebenarnya cowok halus asli enggak neko-neko tuh memang beneran ada enggak sih atau cuma khayalan aja," komentar @bananasssgurll.
"Dari banyaknya peran di dunia ini, kenapa peran gue selalu cuma jadi saksi keuwuan orang doang?" tanya @fuego97XX.
Berita Terkait
-
Sudjiwo Tejo: Percaya Sesajen Belum Tentu Percaya Ada Kekuatan Selain Tuhan
-
Beri Kejutan Ultah, Wanita Ini Malah Dibuat Syok Saat Buka Pintu Rumah Temannya
-
Aksi 2 Pria Berseragam Polisi Angkut Motor Jadi Bahan Sorakan Siswa di Sekolah, Ini Sebabnya
-
Tampang Sangar, Pria Bertato Nonton Layangan Putus Sampai Emosi: Kinan, Harusnya Infusnya Dicopot!
-
Video Pengunjung Turun dari Perahu di Istana Boneka Cuma Buat Foto-foto Viral, Tuai Nyinyiran Warganet
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!