BeritaHits.id - Seorang wanita membagikan video berisi foto-foto bayinya yang ternyata merupakan anak khayalan Andin dalam sinetron Ikatan Cinta.
Siapa sangka, video tersebut menjadi viral dan menjadi perbincangan hangat di kalangan warganet.
Tidak tanggung-tanggung, video yang diunggah oleh akun jejaring sosial TikTok @rereresa18 itu telah ditonton sebanyak lebih dari 2 juta kali.
"Asli, Mbak Amanda Manopo cantik, baik lagi, Mas Arya Saloka ganteng parah, sayang enggak bisa minta foto barengnya karena HP segala ketinggalan karena saking senangnya diajak syuting," tulis si wanita di kolom keterangan, seperti dikutip oleh Beritahits.id, Sabtu (15/01/2022).
Pada video itu, si wanita menunjukkan foto-foto bayinya yang muncul di sinetron Ikatan Cinta. Bayinya itu terlihat sedang digendong dan dicium oleh Amanda Manopo serta Arya Saloka.
Rupanya, bayi tersebut berperan sebagai anak khayalan Andin.
Tidak butuh waktu lama, video itu pun segera dibanjiri komentar warganet.
Sebagian besar dari mereka merasa penasaran bagaimana caranya bayi tersebut bisa ikut syuting Ikatan Cinta.
Awal mula ikut syuting
Baca Juga: Naik Angkot, Wanita Beri Salam ke Pria Pengendara Motor, Ujungnya Malu Sendiri
Menanggapi banyaknya komentar yang masuk, pada video selanjutnya, wanita itu pun menceritakan perjalanan sang bayi hingga bisa ikut syuting.
Berdasarkan keterangan si wanita, di kampung, dia memiliki tetangga yang sering menjadi pemeran figuran di Ikatan Cinta.
Tetangganya pun mengabarkan, mereka sedang mencari bayi untuk berperan sebagai anak khayalan Andin.
"Jadi, ceritanya tuh gini, tetangga aku di kampung ada yang suka ikut jadi figuran di Ikatan Cinta. Kebetulan lagi mencari bayi untuk khayalan Andin."
Sang tetangga lantas merekomendasikan anak si wanita kepada pihak produser sinetron. Namun, sang anak tidak serta merta langsung diajak syuting. Sebaliknya, si wanita diminta mengirim foto anaknya terlebih dahulu.
"Anak aku direkomendasikan sama dia. Enggak langsung syuting, dikirim dulu foto bayinya cocok apa enggak."
Berita Terkait
-
Naik Angkot, Wanita Beri Salam ke Pria Pengendara Motor, Ujungnya Malu Sendiri
-
Berkat Mata Kelilipan, Wanita Ini Langsung Dapat Uang Rp 2 Juta, Warganet Auto Iri
-
Viral Penampakan Gaun Pengantin untuk Pernikahan 3 Agama, Publik Beri Apresiasi
-
Cewek Curhat ke Erick Thohir, Turun dari Lantai 55 Saat Gempa sampai Dikira Operasi Caesar
-
Drama Tetangga Suka Basa-Basi Body Shaming, Mau Gendut Atau Kurus Tetap Dikatai
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!