BeritaHits.id - Seorang perempuan bagikan foto percakapan dari sang ibunda usai mengganti foto profil yang buatnya menangis terharu menjadi viral di media sosial.
Cerita itu dibagikan melalui cuitan di akun jejaring media sosial Twitter @sadbutgpp pada Minggu 16 Januari 2022.
Dapat Chat dari Ibu, Isinya Tak Terduga
Wanita itu mengaku mengganti foto profil Whatsapp dengan foto masa kecil bersama ibunya. Melihat pergantian foto profil sanga anak, secara tak terduga sang ibu berikan pesan menyentuh yang sangat panjang.
Baca Juga: Heboh Mobil Mewah Toyota Lexus Isi Bahan Bakar di SPBU, Total Tagihannya Bikin Syok
"Tiba-tiba ganti display picture Whatsapp ini, terus dichat sama ibu," tulisnya di cuitan tersebut seperti dikutip Beritahits.id, Senin (17/01/2022).
Cuitan tersebut melampirkan dua foto. Foto pertama merupakan potret dirinya saat masih balita dan ibunya tersenyum ke arah perempuan tersebut.
Foto kedua merupakan bukti tangkapan layar teks panjang yang dikirimkan sang ibunda kepadanya.
Sang ibu mengaku sangat kangen usai melihat foto profil perempuan itu. Tiba-tiba saja, sang ibu meminya maaf karena mengaku memiliki banyak salah.
"Ih kakak, lihat display picturenya jadi sangat kangen. Maafkan ibu yang banyak salah sikap padamu. Maaf ya ibu enggak bisa kasih 'keluarga' untukmu," tulis sang ibunda.
Baca Juga: Geger! Warung ini Tetap Buka Meski Berhadapan Pelaminan, Warganet: Enggak Ikut Rewang?
"Tanpa bermaksut menyalahkan masa lalu, sungguh ibu otodidak menjadi belajar jadi ibu," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak