BeritaHits.id - Seorang pria membagikan curhatan gelinya petshop atau toko hewan miliknya tak jarang didatangi oleh ibu-ibu. Kisah itu menjadi viral karena sangat menggelitik, sebab ibu-ibu itu mengira petshop sebagai toko sembako dan kelontong.
Curhatan tersebut dibagikan sang pria pemilik petshop melalui akun @kok.ee84 di jejaring media sosial TikTok pada Sabtu 29 Januari 2022.
Banner Segede Gaban
Pria itu mulanya memperlihatkan penampakan petshop miliknya di kawasan sebuah perumahan toko atau ruko di pinggir jalan.
Teras dan kawasan depan petshop milik laki-laki tersebut tampak penuh dengan banner dengan banner ukuran yang sangat besar.
Banner tersebut tertulis dengan jelas nama petshop dan bergambar hewan peliharaan seperti kucing dan anjing. Tak hanya satu, bahkan banner besar itu ada tiga buah yang terpampang di sana.
"Tuh ya udah aku pasang, luas dan besarnya kayak lapangan sepak bola. Ini lho kelihatan jelas dan besar kan gambarnya kucing sama nama Galaxy Petshop," ungkapnya sambil merekam video di pinggir jalan memperlihatkan lokasi depan petshop miliknya.
Mau Beli Minyak Goreng Promo
Lalu, dia pun curhat dengan sedikit kesal dan geli. Bagaimana tidak, tiba-tiba saja seorang ibu-ibu datang ke petshop ingin hal tak terduga.
Baca Juga: Ngakak! Wajah Kakak Kena Tampol dan Gosok Pakai Bedak, Ekspresi Tawa sang Adik Bikin Salfok
Ibu-ibu itu menanyakan minyak goreng promo yang sedang viral ke pria tersebut saat datang.
"Ada minyak goreng promo mas? Yang murah," tanya sang ibu yang diperagakan ulang oleh si laki-laki tersebut.
Emak-emak Penguasa Bumi
Laki-laki itu pun menjelaskan dengan mimik wajah tak habis pikir oleh kelakuan ibu-ibu yang ajaib. Dia pun lalu menjelaskan bahwa toko itu menjual makanan hewan.
"Ya aku jawab kan, sini itu jual pakan kucing bu," ungkap laki-laki tersebut seperti dikutip Beritahits.id, Minggu (30/01/2022).
Nah lalu gimana tuh jawaban ibunya? Ternyata ibu-ibu itu mengira petshop sebagai toko kelontong dan sembako sebab melihat karung pasir kucing yang terlihat seperti beras.
Berita Terkait
-
Ngakak! Wajah Kakak Kena Tampol dan Gosok Pakai Bedak, Ekspresi Tawa sang Adik Bikin Salfok
-
Bak Film Laga, Polisi Tangkap Pengedar Sabu 15 Kilogram di Jalan Tol: Alhamdulillah, Allahu Akbar!
-
Viral Unggahan Pria Ajak Para Suami untuk Tidak Membantu Istri, Alasannya Banjir Pujian Warganet
-
Viral! Curhatan Anak di Bawah Umur Asal Wonosobo Jadi Korban Pemerkosaan Hingga Depresi
-
Mau Take Video Pernikahan, Kelakuan Bapak-bapak 'Nyrobot' ini Bikin Elus Dada, "Sabar, Hapegrapher"
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!