BeritaHits.id - Seorang pria membagikan video kejadian apes saat menggoreng telur yang dialaminya menjadi viral di media sosial.
Pasalnya, pria itu memakai cara lain yang tak biasa hingga ramai ditanggapi oleh warganet.
Video tersebut menjadi viral usai diunggah oleh akun @michaelyeremia di jejaring media sosial TikTok pada Selasa 01 Februari 2022.
Gas Habis Saat Goreng Telur
Baca Juga: Salut! Suami Ini Pakaikan Jas Hujan ke Istri yang Lagi Gendong Anak, Warganet Takjub
Rekaman video memperlihatkan sebuah wajan berukuran cukup besar. Di dalam wajan tersebut terdapat minyak goreng dan sebuah telur yang mungkin baru seperempat matang.
Pria itu mengaku sedang menggoreng telur akan tetapi tiba-tiba saja gas kompor tersebut habis.
Tak kehabisan akan dan miliki ide kreatif, gorengan telur yang hampir matang tersebut tetap dimasaknya.
Pakai Lilin Altar
Awalnya, warganet mengira wajan itu berada di atas kompor sebab minyak terlihat panas, namun nyatanya tidak.
Baca Juga: Sejarah Kocak Warna Baju Polisi India yang Ramai Disamakan dengan Seragam Satpam Indonesia
Wajan tersebut ternyata berada di atas beberapa lilin yang menyala. Di lilin tersebut terdapat potret Tuhan Yesus dan Bunda Maria yang seringkali digunakan untuk ibadah.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Disindir 'Gubernur Konten', Dedi Mulyadi Berhasil Kurangi Anggaran Iklan Hingga Rp47 Miliar
-
Viral! 6 ASN di Prabumulih Tak Masuk Kerja hingga 10 Tahun Tapi Masih Terima Gaji, Kok Bisa?
-
Momen Haru: Anak Ini Bangga Saksikan Ayahnya Jadi Petugas Pemadam Kebakaran!
-
Diledek 'Gubernur Konten', Dedi Mulyadi Beri Balasan Menohok: Viral Terus, Tapi Belanja Iklan Turun
-
JPO Tipar Cakung Akhirnya Diperbaiki Setelah Viral, Dua Bulan ke Depan Tak Bisa Dilewati Warga
Terpopuler
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- Media Asing: Timnas Indonesia Naturalisasi 3 Pemain Bintang
- 9 HP Oppo yang Mirip iPhone, Performa Bersaing dan Harga Lebih Terjangkau
- 10 Mobil Bekas buat Keluarga: Harga di Bawah Rp100 Juta, Muat Banyak Orang
- Rekomendasi Mobil Bekas untuk Karyawan Baru Harga Rp50 Jutaan, dengan Pajak di Bawah Rp1 Juta
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah Memori 512 GB Terbaik di Kelasnya, Spek Siap Diadu Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Bandel, Irit Bensin dan Mudah Perawatan
-
Sombong Banget! Malaysia Tantang Timnas Indonesia di FIFA Matchday September?
-
Semifinal Liga Champions: Link Live Streaming Barcelona vs Inter Milan dan Jadwal Kick Off
-
ASEAN Club Championship: Dikalahkan CAHN FC, PSM Makassar Gagal ke Final
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak