BeritaHits.id - Berita kehamilan umumnya selalu membawa kebahagiaan tersendiri bagi keluarga terutama untuk suami sebagai orang tua.
Akan tetapi, tidak dengan kisah pria satu ini.
Dirinya malah langsung meminta sang istri untuk menggugurkan kandungannya usai melihat foto test pack yang dikirimkannya.
Hal ini diungkapkan oleh sang istri melalui akun @jody_aky di jejaring media sosial TikTok pada Rabu 16 Februari 2022.
Baca Juga: Kemenkes: 3 Persen Kematian Akibat COVID-19 Omicron Merupakan Balita 0-5 Tahun
Kirim Hasil Tes Pack Malah Dimaki
Menurut keterangan wanita itu, suaminya berkata hal demikian lantaran belum siap menjadi seorang ayah 2 anak.
Suami itu mengatakan hal demikian karena si anak pertama baru saja lahir dan usianya baru menginjak 8 bulan.
Jody, sang istri, awalnya mengirim foto berupa hasil test pack kehamilan yang menunjukkan hasil dua garis biru yang berarti positif ke suaminya itu.
Balasan pertama sang suami sungguh tak terduga, pria itu langsung melontarkan makian.
Baca Juga: Penuh Kejutan, 12 Momen Perayaan Ultah Axcel Narang Suami Kezia Karamoy di Bali
Mengancam untuk Bercerai
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Ngaku Selalu Dituntut Ridwan Kamil Agar Langsing: Buncit Dikit Aja Dia Gak Mau
-
Kisah Norma Risma Versi Amerika, Suami Selingkuh dengan Mertua Hingga Punya 2 Anak
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
-
Istri Sah Ngamuk Bergelantungan di Mobil Pajero Sport Gara-gara Suami Ketahuan Selingkuh
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak