BeritaHits.id - Kelangkaan dan mahalnya minyak goreng membuat para ibu rumah tangga mencari kesana kemari untuk mendapatkan bahan baku pokok untuk menggoreng ini.
Tak terkecuali para ibu-ibu ini yang heboh membeli dan membayar berdesakkan minyak goreng di kasir suatu minimarket.
Momen tersebut terekam dan menjadi viral usai diunggah oleh akun @ndorobei.official di jejaring media sosial Instagram pada Sabtu (19/02/2022).
Rekaman video memperlihatkan rombongan ibu-ibu sangat ramai berdeakkan di depan suatu kasir minimarket.
Baca Juga: Foto Tidur Gala Sky Andriansyah Viral di Medsos, Warganet Ramai Memberikan Doa: Anak Soleh
Ibu-ibu itu tampak tak sabar dalam membeli, mereka tampak ramai berbincang-bincang hingga membuat ruangan bising.
Saking tak sabarnya, beberapa dari mereka bahkan sampai menjatuhkan monitor komputer kasir tersebut.
Beruntungnya, monitor tersebut tidak jatuh ke lantai hingga rusak.
Layar monitor itu pun dikembalikan oleh si penjaga kasir dengan posisi semula meski dia sempet terdiam sebentar sambil mengamati kerumuman ibu-ibu di depannya.
Seorang pria yang menjadi penjaga kasir saat itu pun tampak cukup kesal meski wajahnya tertutup masker.
Dia dan rekannya pun tampak cukup kewalahan meghadapi tingkah ibu-ibu tersebut.
Berita Terkait
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
Promo Minyak Goreng Alfamart Hari Ini, dari Sovia hingga Sunco 2 Liter Harga Murah
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak