BeritaHits.id - Beredar video seorang dua pelajar berusia 16 dan 17 tahun melangsungkan pernikahan menjadi viral.
Video itu menjadi viral usai diunggah oleh akun @qiss.moyy_ di jejaring media sosial TikTok.
Sang kreator video itu membagikan video ucapan selamat kepada saudara sepupu perempuannya yang menikah pada usia 16 tahun.
Saudara sepupu yang berasal dari Kelantan, Malaysia itu melangsungkan pernikahannya di usia yang masih sangat muda.
Terlebih lagi, rupanya sang suami juga masih berusia 17 tahun.
"Selamat pengantin baru cousin (sepupu). Lelaki 17 tahun, perempuan 16 tahun," tulis @qiss.moyy_ di caption unggahannya seperti dikutip Beritahits.id, Sabtu (19/02/2022).
Rekaman video memperlihatkan sang pengantin wanita yang tengah mencium tangan si mempelai pria.
Sang kreator itu pun tak lupa mendoakan sepupu perempuannya dengan hal baik.
"Hindari hal-hal yang buruk. Alhamdulillah. Jadilah istri yang sholeh, taat pada suami dan jadilah menantu yang baik," tulisnya di caption unggahannya tersebut.
Pasangan muda mudi itu tampak tertawa bahagia di foto yang diunggah dalam video tersebut.
Video tersebut lantas menjadi viral dan telah ditonton lebih dari 1,6 juta kali tayangan saat berita ini disusun.
Warganet pun meramaikan kolom komentar dengan beragam tanggapan mereka.
Banyak warganet yang memberikan ucapan selamat kepada pasangan pengantin muda itu.
Akan tetapi, warganet lain malah salah fokus mengira si pengantin perempuan sebagai laki-laki bersorban.
"Aku pikir perempuan itu tadi bapak Arab yang pakai kain serban tu," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Viral Video Emak-emak Berebut Minyak Goreng, Ekonom Rizal Ramli Berikan Pesan Menohok pada Pemerintah
-
Viral Suami Pilih Wanita Lain, Pasutri Cekcok dan Adu Jotos Depan Rumah, Tingkah Tetangga Bikin Publik Gemas Karena ini
-
Jelang Siraman, Hampir Semua Keluarga Ayu Ting Ting Positif Covid-19
-
Tak Melulu Mewah, Begini Penampakan 'Merakyat' Pojok Ruang Dian Sastro Bikin Terharu Publik: Alhamdulillah Aku Banget!
-
Ayu Ting Ting Dihadiahi Ini di Acara Siraman Adik, Biar Segera Susul Naik Pelaminan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!