BeritaHits.id - Serbuan pembelian minyak goreng oleh masyarakat menjadi ramai kembali hingga menimbulkan kerumunan.
Tak hanya itu, pegawai minimarket kadang kala kewalahan menghadapi masyarakat yang berdesak-desakkan.
Salah satu minimarket ini memiliki persyaratan wajib untuk setiap pembelian minyak goreng.
Syarat itu lantas viral dan menuai perdebatan di kalangan warganet usai diunggah oleh akun @ndagels di jejaring media sosial Twitter pada Senin 21 Februari 2022.
Baca Juga: Cara agar Tidak Tertipu Minyak Goreng Palsu, Perhatikan Hal 3 Ini
Akun @ndagels membagikan foto dalam cuitan tersebut yang menampilkan syarat pembelian minyak goreng subsidi.
Syarat itu terlihat dituliskan menggunakan pena oleh pegawai minimarket.
Setiap pembelian minyak harga subsidi, masyarakat wajib membawa dan menyertakan hal tak biasa.
Masyarakat diwajibkan menyertakan berkas fotocopy kartu keluarga dan bukti vaksin setiap pembelian minyak goreng.
Diduga hal tersebut dilakukan agar masyarakat dapat dengan tertib tidak membeli minyak kelapa dengan lebih dari jumlah yang ditentukan.
Baca Juga: Waduh! Diduga Mengigau, Bocah Ini Joget Goyang Pargoy Dalam Mimpi
Foto syarat wajib pembelian minyak goreng itu lantas menjadi viral.
Dirangkum Beritahits.id pada Selasa (22/02/2022), warganet menanggapi hal tersebut dengan perdebatan dan emosi sebab dirasa tidak efektif.
"Sekalian aja fotocopy SKCK, fotocopy transkip nilai, surat izin dari orang tua, tidak buta warna, pakai kacamata kuda, foto 4x6 2 lembar, mampu membuka bungkus minyak dengan gigi, jujur, disiplin niat membeli minyak goreng haha," tulis @lel***.
"Beli minyak apa daftar pinjol (re: pinjaman online). Bang**t banget bantu-bantu aja anj**g! Emosi gue," tukas @tp***.
"Hubungannya minyak sama vaksin apa sih c*k?!" komentar @nrp***.
"Beli minyak goreng doang, seribet ini," imbuh @hani***.
Akan tetapi tak sedikit yang mengaku hal tersebut wajar dan lumrah dilakukan oleh pihak minimarket.
"Enggak heran sih, tapi emang ada oknum-oknum yang ajak satu keluarga buat borong minyak, kan udah dibatesin satu orang 2 liter dan yang ajak satu keluarga tadi minyaknya dijual lagi dengan harga di atas Rp 30-38 ribu. Kasian juga yang enggak kebagian harus beli mahal di oknum-oknum ini lagi," ungkap @nast***.
Hingga artikel ini tayang, belum diketahui lokasi minimarket yang memberikan syarat wajib tersebut.
Berita Terkait
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak