BeritaHits.id - Beredar curhatan seorang wanita beberkan cara dan beban kerja selama bekerja di startup menjadi viral.
Curhatan yang dituliskan wanita anonim tersebut diunggah kembali oleh akun @taktekbum di jejaring media sosial Twitter pada Selasa 22 Februari 2022.
Sulit Makan dan Tidur
Wanita tersebut mengaku bekerja di sebuah startup sebagai project manager.
Baca Juga: 7 Tanda Wanita Gemini Jatuh Cinta, Tak Ragu Tunjukkan Perhatian Penuh ke Pria yang Disukai
Mulanya, dia mengaku berjalan dengan baik, hingga suatu saat pekerjaan yang dilakukan tak sesuai dengan ekspektasi atasannya.
Saat itu mulai muncullah obrolan serta arahan dari sang atasan yang membekas di benaknya.
Menurut pengakuannya, ada 4 kata-kata dan tuntutan yang membuatnya susah makan dan tidur dengan baik.
Dituntut Kerja Setiap Hari sampai Tengah Malam
Pertama, atasan wanita itu meminta untuk bekerja setiap hari hingga tengah malam.
Baca Juga: 4 Sikap Wanita Idaman Para Lelaki, Adakah di Dirimu?
"Dia minta saya kerja kalau bisa sampai minggu dan setiap hari sampai tengah malam," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Pegawai Universitas Mataram Diduga Hamili Mahasiswi KKN Jadi Tersangka
-
Digagalkan di Bandara Soetta, 10 Calon Jemaah Haji Ilegal Nekat ke Tanah Suci Pakai Visa Kerja
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak