BeritaHits.id - Seorang istri curhat kelaparan dan tak bisa pasang gas hingga bikin pawon alias tungku tradisonal menjadi viral.
Hal itu diungkapkannya secara anonim dan diunggah oleh akun @tanyakanrl di jejaring media sosial Twitter pada Jumat 25 Februari 2022.
Lapar Tengah Malam, Gas Habis
Perempuan anonim itu mengaku lapar saat malam hari bersama sang suami.
Saat itu, gas miliki mereka kebetulan saja habis.
Apesnya, pasutri itu sama-sama tak bisa memasang tabung gas yang baru.
"Jam segini lapar terus gas habis dan enggak ada yang bisa pasang sama sekali," tulisnya seperti dikutip Beritahits.id, Minggu (27/02/2022).
Terlebih lagi kejadian terjadi kira-kira pada pukul 23.00, tentunya saat itu tidak ada yang bisa membantu mereka memasang gas.
"Mau minta tolong tetangga enggak enak karena sudah jam segini," lanjutnya.
Baca Juga: Viral Momen Sedih Seorang Ayah di Ukraina yang Hendak Meninggalkan Putrinya untuk Berperang
Pasutri itu pun memutar otak agar rasa lapar mereka dapat teratasi.
Mereka lantas membuat pawon atau tungku tradisional secara dadakan.
Pawon Sederhana
Dalam foto yang disempatkan dalam cuitan tersebut, pawon itu tampak sangat sederhana.
"Bikin pawon dadakan," ungkapnya.
Hanya dengan bermodalkan dua batu semen dan beberapa kayu, pawon itu dapat terbentuk.
Mereka tampak memasak mi instan dengan wajan dengan api menyala cukup besar.
"Tolong apresiasi jerih payah kami," tutupnya sambil memberikan emoji menangis.
Cuitan itu menjadi viral dan telah mendapatkan lebih dari 13,8 ribu likes.
Tanggapan Warganet
Warganet pun memberikan beragam tanggapan di kolom komentar.
"Tweet ini menjadi pelajaran bahwa pasang gas adalah basic skill yang harus dikuasai setiap orang," tulis @t__***>
"Kalian lucu haha. Besok pagi tinggal gosok-gosok pantat wajannya yang gosong, biar penghantar panasnya stabil lagi haha," kata @Beee***.
"Belajar pasang gas ya demi kebaikan bersama haha tapi seru sih bikin kompor dadakan gitu, nanti abis masak tuh nyuci wajannya sambil main cemong-cemongan ke pipi ayang. Kalah film India mah," imbuh @trr***.
"Lucu banget haha kayak di fan-fiksi, ini memorable banget sih!" ungkap @per****.
Berita Terkait
-
Viral Momen Sedih Seorang Ayah di Ukraina yang Hendak Meninggalkan Putrinya untuk Berperang
-
Hujan Deras, Aksi Wanita Ajak Driver Ojol Mampir Makan Bakso sambil Berteduh Jadi Viral
-
Viral Pria Sebar Lowongan Istri Benefit Rumah dan Usaha, Netizen Malah Ragu
-
Viral Jalanan di Babelan Dipenuhi Lautan Manusia Saat Libur Panjang, Warganet: The Power of Gajian
-
Bak Showroom, Viral Deretan Mobil hingga Motor Jadi Mahar Pernikahan, Warganet: Bayangin Saja Dulu
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!