Menariknya, istri ke-2 itu sebenarnya adalah sahabat Mimi sendiri.
Wari menikahi istri ke-4 pada Desember 2021 lalu, yang disetujui pula oleh istri ke-3.
"Saya tidak keberatan, asalkan dia bisa memperlakukan kita berempat dengan setara," ujar istri ke-3 seperti dikutip World of Buzz.
Wari dan Mimi menikah sejak tahu 2014, kemudian disusul Rina, Anis dan Tiha yang masing-masing berusia 26 serta 25 tahun.
Keempat Istri Hidup Rukun
Semua istri Wari menjalankan bisnis skala kecil yang berbeda.
Mereka berempat sama-sama tinggal di Kelantan, Malaysia, namun bertempat tinggal di rumah yang berbeda.
Dilansir Sinchew, Mimi berkata memperlakukan mereka sebagai seorang teman dan saudara perempuan, sehingga kemanisan kehidupan berpoligami itu dapat dirasakan.
Pernikahan Mimi dengan Wali membuahkan hasil seorang anak perempuan yang kini berusia 7 tahun, sedangkan pernikahan Wali dengan Lina saat ini telah dikaruniai seorang anak laki-laki berusia 4 tahun.
Baca Juga: Selain Masalah Uang, Ini 4 Penyebab Istri Berselingkuh, Suami Wajib Tahu!
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Wisatawan Nekat Foto di Tengah Jalan Kawasan Tugu Jogja Saat Banyak Pengendara Lewat, Aksinya Tuai Kecaman
-
Selain Masalah Uang, Ini 4 Penyebab Istri Berselingkuh, Suami Wajib Tahu!
-
Saddil Ramdani Cetak Gol Tendangan Bebas, Pelatih Sabah FC: Senjata Kami
-
Viral, Bela Menag Yaqut, Banser Siap Pasang Badan: Sampai Titik Darah Penghabisan
-
Diduga Tembak Warga, Oknum Anggota Polres Gowa Terekam Mau Kabur Saat Digeruduk Massa
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen, Lindungi Kulit Bikin Awet Muda
- 3 Klub Belanda yang Berpotensi Jadi Pelabuhan Baru Marselino Ferdinan
- Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Dianggap Tak Sah, Ustaz Derry Sulaiman Bingung Sendiri
- Loyalitas Tinggi, 3 Pemain Ini Diprediksi Tetap Perkuat PSIS Semarang di Liga 2 Musim Depan
- Pernyataan Resmi PSIS Semarang Usai Jadi Tim Pertama yang Degradasi ke Liga 2
Pilihan
-
Nizar Ahmad Saputra, Dari Relawan Jokowi Kini Diangkat Jadi Komisaris Bank Syariah Indonesia
-
5 Rekomendasi Mobil Murah Rp20 Jutaan, Vibes Jadul Performa Tetap Unggul
-
Profil Lengkap Anggoro Eko Cahyo yang Resmi Jadi Direktur Utama BSI
-
Dugaan Korupsi Alat Kesehatan, Kejari Geledah Kantor Dinkes Karanganyar
-
9 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Minimal 6000 mAh, Kuat Berhari-bari Tanpa Powerbank
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak