BeritaHits.id - Mengobrol di jalan raya memang seringkali kesulitan akibat suara bising dari kendaraan yang berlalu lalang.
Mengatasi hal tersebut, seorang pemuda melakukan tingkah hal tak biasa agar temannya bisa mendengar menjadi perbincangan hangat.
Momen itu terekam dan menjadi viral usai diunggah oleh akun @jakarta.keras di jejaring media sosial Instagram pada Minggu (13/03/2022).
Bicara di Lampu Merah
Dalam rekaman video tersebut, memperlihatkan suasana jalan raya yang ramai kendaraan roda dua tengah berhenti di lampu merah.
"Ketika temen lu ngajak ngobrol di jalan tapi enggak kedengeran," tulis keterangan di video seperti dikutip Beritahits.id, Minggu (13/03/2022).
Seorang pria yang memakai helm putih dan berpakaian serba hitam tampak berdiri di samping laki-laki yang diduga temannya itu.
Pria yang berdiri itu merangkul pundak temannya yang duduk di sepeda motornya.
Ngobrol Cukup Lama
Baca Juga: 3 Pekan Jelang Ramadan, Harga Daging Sapi di Pasar Raya Padang Terus Naik
Dia tampak berbicara kepada teman laki-laki tersebut cukup lama kala sore itu.
Sementara itu, teman lelaki itu terlihat hanya mengangguk-anggukan kepalanya menanggapi ucapan pria itu.
Ketika sudah selesai menyampaikan apa yang dia katakan, pria berbaju hitam itu lantas kembali ke sepeda motornya sendiri.
Sungguh kocak dan ada-ada saja tingkah pemuda tersebut agar temannya bisa mendengar perkataannya tersebut.
Dia sampai rela turun dari sepeda motornya sendiri hanya untuk si teman.
Momen dalam video tersebut diduga direkam oleh salah satu pengendara yang tak sengaja bertemu mereka di jalan.
Berita Terkait
-
Viral, 36 Ton Minyak Goreng Dikirim ke Bontang, Ternyata Cuma Segini
-
3 Pekan Jelang Ramadan, Harga Daging Sapi di Pasar Raya Padang Terus Naik
-
Jadi Perdebatan, Ibu Ini Bisa Langsung Dandan Pakai Makeup setelah Melahirkan Lewat Operasi Caesar
-
Ngambek ke Pacar, Cewek ini Dapat Hadiah Bonus Minyak Goreng, Publik: Nanti Disuruh Mamah Marah Sebulan Sekali
-
Viral Rombongan Pria Bawa Sepeda Penuhi Gerbong Kereta, Pas Ditegur Tak Mau Pindah, Publik: Arogan dan Banyak Gaya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!