Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Selasa, 22 Maret 2022 | 10:27 WIB
Duh! Dede Inoen Pemakan 'Raja Jin' Buat Konten Ngumpet di Kolong Rel Kereta. (Instagram/kabarnegri)

Meskipun mereka bersembunyi, kamera tetap diarahkan ke atas sehingga penonton dapat melihat penampakan laju kereta api dari kolong rel.

Tertawa Senang

Kereta pun melewati atas mereka berdua. Bukannya panik, kedua pria itu malah tertawa senang di bawah kolong rel yang sedang dilalui kereta dengan kecepatan tinggi.

Duh! Dede Inoen Pemakan 'Raja Jin' Buat Konten Ngumpet di Kolong Rel Kereta. (Instagram/kabarnegri)

Sesaat kereta sudah berlalu melewati mereka, Dede pun kembali menongolkan kepalanya ke atas rel.

Baca Juga: Bukan Indonesia, Bocah Viral Acungkan Jari Tengah dan 'Buronan Internasional' Ternyata Muslim Negara Ini

"Haduh hampir saja," ujar Dede sambil cekikikan menampilkan wajah senang sumringahnya usai melakukan aksi tak biasa.

Menurut keterangan, aksi berbahaya Dede itu bisa saja dikenakan pidana dan dipenjara.

Tanggapan Warganet

Video itu viral dan menuai beragam tanggapan di kolom komentar dari warganet yang resah dengan aksi ekstrem Dede.

"Ya setuju penjarakan saja please, kemungkinan bisa ditiru oleh anak kecil dan YouTuber lain. Bikin konten kok aneh banget," tulis @ahm***.

Baca Juga: Viral Pawang Hujan MotoGP Mandalika, Pria Ini Cosplay Kendalikan Migor: Turunkan Harga

"Masa enggak dihukum, ditiru yang lain bahaya loh," ungkap @jaja***.

Load More