Sang anak terkejut dengan aksi ibunya yang tiba-tiba masuk, sontak dia menoleh ke sang ibu dan menutup pintu kamar dengan tangan secara cepat.
Sementara itu, si ibu terdorong keluar kembali dari kamar putranya.
"Ternyata selama ini setiap malam dia baca Al-Quran," tulis keterangan.
Menurut pengakuannya, sang anak tak mau ibadahnya itu diketahui orang lain.
"Kata dia, cukup abang dan Allah yang tahu," lanjutnya.
Wanita itu tampaknya senang dan bangga lantaran sesaat setelahnya dia memberikan tanda simbol cinta ala Korea menggunakan jarinya.
Tanggapan Warganet
Video viral itu langsung mencuri perhatian warganet.
Banyak warganet yang ikut merasakan kebahagiaan dan terharu usai menonton tayangan tersebut.
Baca Juga: Miris! Terekam CCTV Aksi Seorang Pria Nekat Curi Kotak Amal Masjid Sambil Bawa Anak, Tuai Kecaman
"Masya Allah terharu bahagia," ungkap @mary***.
"Alhamdulillah anak sholeh, sehat selalu mudah rezeki berkah usianya," ujar @roh***.
Namun, tak sedikit pula yang mengkritisi aksi wanita itu yang malah membuat video dan memberitahukan ibadah anaknya ke publik.
"Lah kocak si ibu yang riya," komentar @mil***.
"Jadi ketahuan seantero Nusantara, gegara dishare," tulis @n22***.
"Anaknya jaga privasi ibadahnya, eh malah emaknya yang sebarluaskan," imbuh @aid***.
Berita Terkait
-
Miris! Terekam CCTV Aksi Seorang Pria Nekat Curi Kotak Amal Masjid Sambil Bawa Anak, Tuai Kecaman
-
Ngeri! Detik-detik Petir Menyambar Tiang Listrik di Halaman Saat Pemilik Rumah Duduk di Teras
-
Bupati Landak Kecam Aksi Pembacokan Ibu Muda dan Bayinya, Tanggung Semua Perawatan
-
Tak Tanggung-tanggung! Pria Kembalikan Barang Pemberian Mantan Pacar, Uang Rp 2 Ribu sampai Ban Motor Ikut Dibalikin
-
Wanita Cekikikan Masukkan Makanan ke Tas saat Hajatan, Tetap Nekat Meski Ditandai Orang, Publik: Abis ini Dilabrak
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!