BeritaHits.id - Akun jejaring media sosial Twitter resmi milik Dewan Pers Indonesia diduga diretas atau di-hack oleh seseorang.
Pasalnya, akun bernama @dewanpers itu mendadak mengunggah cuitan diduga seputar Non-Fungible Token (NFT) sejak Jumat 08 April 2022 malam.
Dipantau Beritahits.id pada Sabtu (09/04/2022) pada pukul 07.00 WIB, akun Dewan Pers sudah tak memiliki foto profil dan header.
Puluhan cuitan terpantau telah dihapus oleh orang yang membajak akun tersebut.
Baca Juga: Badran Jogja Trending Topic di Twitter, Gegara Aksi Konyol Klitih 'Magang'
Namun, sejumlah cuitan yang me-mention beberapa akun NFT terlihat masih ada.
Hal itu membuat publik geger dan heboh.
"Parah juga ini serangan ke akun Twitter @dewanpers. Jadi unggahan kicauan sampah gitu," tulis @ant****.
"Ya ampun akun Dewan pers dihack," komentar @Hok***
"Akun @dewanpers dihack ya?" ujar @ris****.
Baca Juga: Terbesar di indonesia, Festival Indo NFT Festiverse Digelar di Yogyakarta Mulai 9 April 2022
Publik berkata akun Dewan Pers sempat mengunggah cuitan berkaitan dengan NFT.
Berita Terkait
-
Dewan Pers: Perpol Polri Soal Jurnalis Asing Bertentangan dengan UU Pers dan Penyiaran
-
Teror Kepala Babi di Kantor Tempo, Legislator PDIP: Intimidasi Jurnalis Tak Bisa Ditolerasi!
-
Aplikasi X Sempat Pulih tapi Eror Lagi, Elon Musk Sebut Ada Serangan Siber
-
Dewan Pers dan IMS Sahkan MoU Penguatan Perlindungan dan Keamanan bagi Pers Indonesia
-
Ada Busro Muqoddas dan Komaruddin Hidayat, Ini 9 Nama Anggota Dewan Pers Periode 2025-2028
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak