BeritaHits.id - Selain berbuka puasa, waktu sahur menjadi saat-saat yang seringkali dinantikan untuk makan bersama keluarga.
Tak terkecuali dengan keluarga yang satu ini, yang bahkan rela menunggu salah satu anggotanya supaya bisa makan bersama.
Hal itu diketahui dari unggahan akun @sedulur_solo di jejaring media sosial Instagram pada Sabtu (23/04/2022).
Video direkam oleh sang istri yang tengah menunggu saat sahur bersama keluarga mereka.
Baca Juga: Khe Ding Cong dan Paguyuban Lintas Agama Ambarawa, Ikut Bangunkan Warga Muslim untuk Sahur
Istrinya itu mengaku secara tidak langsung bahwa mereka baru saja berhubungan badan malam itu, sehingga mau tidak mau harus mandi wajib supaya dapat kembali berpuasa.
Saat sahur itu, ternyata mertuanya sampai rela menunggu sang suami menyelesaikan mandi wajibnya.
"Ketika suami pas ditungguin sahur sama mertua tapi harus mandi wajib dulu," tulis keterangan seperti dikutip Beritahits.id, Sabtu (23/04/2022).
Rekaman video pun memperlihatkan pria itu mengenakan handuk keluar dari sebuah pintu dan melewati dua orang tua yang duduk di lantai.
Kedua mertuanya itu tengah terlihat menunggu mereka untuk makan bersama.
Baca Juga: Belikan Makanan Sahur Pakai Uang THR Lebaran untuk Para Tahanan, Polisi ini Banjir Pujian
Sejumlah tempat makanan sudah tersedia di karpet itu.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Nasib Suami Lisa Mariana Mengenaskan, Kehilangan Job Usai Istri Bongkar Aib dengan Ridwan Kamil
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
-
Glowing Seketika, Ini 5 Cara Memutihkan Wajah dalam 5 Menit
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak