BeritaHits.id - Peristiwa banjir baru-baru ini menggenag di suatu daerah, namun ada seorang bapak-bapak yang menjadi sorotan publik saat hal itu terjadi.
Hal itu diunggah oleh akun @terangmedia di jejaring media sosial Instagram pada Jumat (29/04/2022).
Rekaman videi memperlihatkan genangan air yang memenuhi sebuah ruangan yang diduga di dalam masjid.
Air banjir itu tampak cukup tinggi hingga seluruh barang dan perabotan pun harus diamankan ke tempat yang lebih tinggi.
Baca Juga: Viral, Pria di Kalsel Wafat Dalam Keadaan Bersujud pada Malam Jumat 27 Ramadhan, Banjir Doa
Menariknya, meskipun demikan ada seorang bapak-bapak yang tetap membaca Al-quran.
Pria itu duduk di meja depan, sambil fokus membaca Al-Quran menggunakan toa masjid.
Perekam momen itu sempat berhenti sejenak dan mengabadikan kejadian tersebut dengan jarak yang tidak begitu jauh.
Suara merdu bapak yang melatunkan ayat-ayat suci Al-quran itu terdengar dari luar masjid yang digenangi air banjir.
Sejumlah warga tampak berjalan cukup kesulitan karena air banjir yang tergenang setinggi paha orang dewasa.
Menurut keterangan, lokasi kejadian berada di Jember, Jawa Timur seusai salat tarawih.
"Banjir melanda Sumberjo Desa Glundengan, Kecamatan Wuluhan, Kabupaten Jember, Jawa Timur, pasca Sholat Tarawih. Kamis malam (28/04/2022)," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Jumat (29/04/2022).
Video itu viral dan menarik atensi warganet di kolom komentar.
Warganet mengaku salut namun juga mengkhawatirkan si bapak yang memakai aliran listrik untuk toa masjid tersebut ketika banjir.
"Duh hati-hati kesetrum pak," tulis @hn2***.
"Ya Allah hati-hati pak, sehat selalu," timpal @eva***.
"Salut ibadah jalan terus," komentar @iwa***.
"Nyetrum loh pak," ungkap @gil***.
Berita Terkait
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak