BeritaHits.id - Seorang pengendara yang parkir di depan minimarket heran dengan jukir yang memberikannya tarif ketika ada tulisan bebas pakir.
Video yang telah beredar luas itu kembali diunggah oleh akun @suarabergema2.id di jejaring media sosial Instagram pada Sabtu (30/04/2022).
Rekaman video memperlihatkan seorang juru parkir atau jukir tengah memberikan kembalian kepada pengendara yang memarkirkan sepeda motornya.
Jukir itu dikabarkan tengah meminta tarif parkir sebanyak Rp 2000.
Padahal, sebuah di tempat itu yakni depan minimarket tersebut terdapat tulisan 'Bebas Parkir' cukup besar.
Salah satu orang yang kesal dengan hal tersebut pun curhat tidak terima.
"Ini gimana sih konsepnya. Katanya bebas parkir tapi kok ternyata ditarikin duit parkir Rp 2ribu? Helo?" tulisnya di keterangan dikutip Beritahits.id, Sabtu (30/04/2022).
Jukir itu pun terlihat tak mengarahkan sepeda motor yang keluar dari parkiran.
Dirinya santai berjalan seusai mengambil tarif dari para pengendara.
Video itu viral dan menuai beragam tanggapan warganet di kolom komentar.
"Sudah jadi kebiasaan sih menurut gua dan dijadiin pekerjaan sehari-hari," kata @rik***.
"Sudah biasa haha," komentar @ul***.
"Itu bebas parkir, bukan parkir gratis," tulis @zal***.
"Bebas parkir mau berjajar melintang bebas, tapi bayar dong," imbuh @sep***.
Meskipun demikian, sejumlah warganet mengaku tidak masalah dengan hal tersebut.
"Gapapa cuma RP 2 ribu daripada motornya ilang," ungkap @lin***.
"Lebay nih yang bikin video, cuma Rp 2 ribu juga. Niatin aja sedekah," ujar @rd***.
Berita Terkait
-
Pramono Minta Satpol PP Berantas Parkir Liar di Tanah Abang: Itu Tugasnya, Bukan Bubarkan Orang Demo
-
Rupiah Tembus Rp 17.000 Bikin Harga Barang Naik hingga Utang Membengkak
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Imbangi Neraca Dagang Demi Negosiasi, RI Tingkatkan Impor LPG dari AS hingga 85 Persen
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak