BeritaHits.id - Seorang perempuan menjadi perbincangan hangat warganet karena mengalami insiden apes dan memalukan saat gebetannya datang ke rumah.
Hal itu dikemukakan olehnya secara anonim alias sender melalui akun @tanyakanrl di jejaring media sosial Twitter pada Senin 2 Mei 2022.
Makan Sendiri di Teras
"Baru juga hari lebaran pertama, ada aja cobaannya," tulisnya membuka curhatan itu dikutip Beritahits.id, Selasa (03/05/2022).
Baca Juga: Presiden Jokowi Sebut Arus Mudik Lebaran Tahun Ini Lancar
Sender mengungkapkan bahwa orang tuanya dan orang tua gebetan berteman baik.
Saat itu, tamu tengah ramai datang berdatangan sehingga sang ibu meminta sender untuk makan di teras depan rumah.
Dia memakai kursi biru plastik untuk duduk makan di pojokkan teras sendirian. Hal itu dikarenakan kursi dan meja bagian tengah ramai.
Kaget Gebatan Datang
Sekitar 5 menit kemudian, laki-laki yang disukainya tahu-tahu datang ke rumah.
Baca Juga: Persiapan Lebaran Anti Mainstream, Lelaki Ini Cuci Rumah Gunakan Sabun
"Aku kaget dong keselek kuah opor," ungkap sender.
Berita Terkait
-
Review Film Pabrik Gula: Teror dengan Kombinasi Kocak yang Seru Banget!
-
Tiket Kereta Api Lagi Diskon 25 Persen Selama Libur Lebaran, Ini Syarat dan Daftar Rutenya
-
Saatnya Resign setelah Lebaran?
-
Urbanisasi Pasca Lebaran, Masih Relevankah?
-
Wajib Coba! Bakso Seuseupan, Ikon Kuliner Lebaran Bogor Sejak 1984
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak