BeritaHits.id - Video detik-detik truk Dinas Lingkungan Hidup Garut menabrak 5 pemotor secara beruntun menjadi viral.
Video itu diunggah kembali oleh akun @andreli_48 di jejaring media sosial Instagram pada Selasa (03/05/2022).
Truk Tabrak Kendaraan Beruntun
Rekaman video pertama yang diunggah berasal dari dashboard mobil salah satu pengendara yang berada di lokasi kejadian.
Dalam rekaman tersebut, sebuah truk berwarna hijau tahu-tahu melintasi area cukup cepat yang penuh dengan pengendara malam hari itu.
Truk tersebut sempat menyerempet sebuah mobil hingga akhirnya menabrak 5 kendaraan secara beruntun.
Kejadian tersebut dikabarkan terjadi saat malam takbir berlangsung pada Minggu 1 Mei 2022 di Garut, Jawa Barat.
"Malam takbiran Ahad 1 Mei 2022 di bundaran Guntur Kab. Garut dikejutkan oleh Truk milik Dinas Lingkungan Hidup Kab. Garut yang nyelonong tancap gas menabrak pembatas hingga menabrak 5 kendaraan," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Selaa (03/05/2022).
Video kedua yang diunggah, terlihat keadaan jalan pasca kecelakaan. Sejumlah korban yang tertabrak tergeletak bersama sepeda motornya di aspal.
Baca Juga: Libur Lebaran, 16 Orang Tewas Kecelakaan di Aceh
Sopir Dipalak Preman hingga Dilempar Batu
Usut punya usut, sebelumnya truk tersebut dipalak oleh preman.
"Sebelumnya di Jalan Perintis truk tersebut dihadang preman untuk diminta jatah rokok," tulis keterangan.
Kondiri jalanan yang ramai dan macet membuat sopir truk tak memberi preman itu uang.
Tahu-tahu, preman itu mengejar hingga melempar batu. Naasnya, batu lemparan tersebut mengenai muka sopir.
Sopir pun tancap gas dan hilang tak terkendali. Alhasil, truk menabrak pembatas jalan dan akhrinya menacrak 5 kendaraan di bundaran Guntur, Kota Garut.
Berita Terkait
-
Libur Lebaran, 16 Orang Tewas Kecelakaan di Aceh
-
Tak Ada Baju Koko, Pira ini Pakai Seragam Koki saat Salat Idul Fitri, Warganet: OTW Nilai Masakan Ibu-ibu
-
Tradisi Salaman Lebaran Terpanjang Saat Lebaran Idul Fitri, Tetap Salam Walau Tak Kenal
-
Gerbang Kompleks Perumahan Ditutup Penghuni Ujung Jalan, Kini Malah Jadi Gudang dan Parkiran Pribadi, Tuai Perdebatan
-
Rapikan Parkiran untuk Motornya, Aksi Pria Ini Malah Bikin Warganet Geram
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!