BeritaHits.id - Menunggu lampu merah kadang bikin bosan pengendara apalagi bagi kendaraan motor, rentan terkena panas, debu dan polusi jalanan. Hal seperti ini tidak dapat terhindarkan.
Namun ada hal unik yang dilakukan oleh wanita satu ini dan mungkin bisa dicoba pengendara lain untuk mengurangi bete di lampu merah.
Seorang wanita tertangkap kamera handphone sedang berjoget tipis-tipis saat mendengar musik dangdut.
Video diunggah oleh akun Twitter @jowohitpost pada Selasa, 10 Mei 2022 dan sudah ditonton sebanyak 74 kali, 853 retweet, 3.639 like dan 344 komentar.
Baca Juga: Bikin Panik Ganggu Orang Liburan, Viral Video Mobil Boks Meluncur Masuk ke dalam Pantai
Wanita tersebut memakai baju cokelat dan terpantau sangat menikmati alunan musik dangdut. Bagian tubuhnya dia gerakan naik turun. Begitupun dengan kakinya juga dia gerakan tipis-tipis.
Meski berada di tengah-tengah pengendara lain saat sedang menunggu lampu merah, wanita yang mengendarai motor merah matic berplat AB itu, tetap enjoy dan berjoget tipis-tipis.
Ada yang menyebut bahwa wanita tersebut mengidap sindrom musik dangdut, jika mendengar musik dangdut akan refleks berjoget.
"Mbaknya itu biduan, soalnya belum sampai lokasi kerja dia udah kebawa irama dangdutnya," ucap neter dalam bahasa Jawa.
"Sama kayak aku kalau dengar musik dangdut langsung joget," cuit warganet.
Baca Juga: Ramai Video Cewek Berhijab Asyik Nongkrong Sambil Minum-minum dan Merokok, Tuai Perdebatan Warganet
"Kalau engga goyang ya kurang namanya juga dengar musik dangdut," kata netizen.
"Sebenarnya dia itu gatal min, mau digaruk tapi masih di lampu merah," ungkap warga lokal.
Berita Terkait
-
Polisi Ungkap Motif Bullying Siswi SMP di Serang, Tak Terima Digosipkan Tak Perawan
-
Viral Video Bullying Siswi SMP di Serang, Keluarga Ungkap Korban Alami Trauma
-
Detik-Detik Kaesang Bawa Ayam Picu Spekulasi Liar Publik: Sentil Kasus Korupsi Gubernur Bengkulu?
-
Viral Warga Ngaku Dapat Hadiah Gas Melon dari PDIP, Admin Gerindra: Enaknya Diapain Ini?
-
Spotify Wrapped 2024 Kapan Rilis? Ketahui Cara Akses dan Fitur Menariknya
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak