BeritaHits.id - Beredar foto yang memperlihatkan tangan seseorang belang usai berkendara menggunakan motor di salah satu wilayah terpanas Indonesia, tanpa sarung tangan. Penampakan tangan belang tersebut jadi sorotan.
"Motoran di Surabaya, Bekasi, Pekanbaru siang-siang engga pakai sarung tangan be like," tulis caption pada unggahan foto Twitter @Askrifess seperti yang dilihat Beritahits.Id pada Jumat, (13/05/2022).
Lewat foto yang diunggah, terlihat tangan seorang pria dengan kondisi belang. Bagian jari-jari hingga pergelangan tangan berwarna cokelat gelap, sementara kulit lainnya berwarna kuning langsat.
Tidak dapat dipastikan apakah foto tangan pria tersebut gosong karena paparan sinar matahari atau bukan. Sebab foto yang dinggah oleh akun Twitter @Askrifess terebut tidak menyertakan keterangan secara jelas.
Baca Juga: Heboh Video Emak-Emak Joget Lincah di Kondangan, Warganet: Awas Encok Nanti
Unggahan Twitter itu pun mengundang reaksi netizen di media sosial, berikut komentarnya:
"Hahaha, iya benar hilangnya bisa sampai sebulan itu. Aku juga pernah ngalamin," kata netizen.
"Aku tinggal di Pekanbaru nder, dan ya memang Pekanbaru panas banget demi apa ingin pindah rasanya ke daerah yang lebih dingin," cuit warga lokal.
"Bekasiku emang mantap bikin tangan belang selalu," ucap nerizen.
Untungnya, terdapat cara memutihkan tangan dan kaki secara cepat dengan bahan-bahan alami. Kebanyakan bahan berikut memiliki kandungan antioksidan yang tinggi sehingga dapat menangkal radikal bebas dari sinar matahari.
Baca Juga: Skill Petugas Gudang Turunkan Dua Sepeda Motor Bikin Takjub 'Pro Player'
Dilansir dari berbagai sumber, berikut 7 cara memutihkan tangan dan kaki dalam satu minggu
Berita Terkait
-
9 Rekomendasi Sunscreen untuk Remaja dengan Harga Terjangkau
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak