BeritaHits.id - Seorang pengendara menyindir Pemerintah Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, lantaran jalan raya di Kaliabang Tengah atau dekat pom bensin PUP (Pondok Ungu Permai) rusak parah. Sindiran tersebut dilakukan lewat unggahan video.
"Tolong nih pemerintah Bekasi. jalan Kaliabang Tengah atau biasa disebut PUP Pondok Ungu Permai, jalanannya berlobang, berlobang," bunyi suara pria di balik unggahan video pada akun Instagram @bekasi.terkini.
Pada rekaman video tersebut, memperlihatkan kondisi jalan yang sangat memprihatinkan. jalanan itu rusak dan ber jeglong.

Kerusakan jalan terlihat pada bagian tengah dan sisi-sisi jalan. Hal ini tentu mengganggu para pengendara dan bisa menimbulkan kerusakan pada mesin kendaraan.
Baca Juga: Lagi Pulas Tidur, Bocah Ini Dibangunkan Paksa Teman Sampai Ngayal: 'Enggak Lucu'
Terlebih lagi saat terjadi hujan seperti rekaman video. Para pengguna jalan yang melintas harus berkendara sangat hati-hati. Mereka berharap, kondisi memprihatinkan ini segera mendapat perhatian pemerintah.
Hingga berita ini tulis, video tersebut dibanjiri beragam komentar dari warganet:
"Dikasih tempat sama Pemkot atau Pemkab buat yang hobi motor trail sih ini mah," ujar neter.
"Duitnya sudah habis bang. Bekasi yang lokasi jalannya ancur tuh banyak cuman diam-diam saja," kata warganet.
"Jalanan di Kota Bekasi banyak yang hancur dari dulu. Kalau jalanan rusak paling tiga tahun lagi baru dibetulin tapi engga sampai Seminggu juga sudah rusak lagi. Begitu saja seterusnya," cuit neter.
"Kalau jalanan sudah rusak berarti anda sudah masuk wilayah Bekasi," ungkap warga lokal.
"100 kali diposting juga engga bakal dibenerin." kata neter.
Berita Terkait
-
Tertipu Janji Gaji Rp15 Juta: Kisah Pemuda Bekasi Jadi Marketing Judi Online di Kamboja
-
Main Film Bareng Taskya Namya Lagi, Luna Maya Girang Bisa Bercanda di Lokasi Syuting
-
Mimpi Jadi Editor, Nyata Jadi Budak Judol: Kisah Pilu Warga Bekasi di Kamboja
-
Suka Cita Arya, Perankan Sosok Yesus di Prosesi Jalan Salib Gereja Katedral
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak