BeritaHits.id - Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengumumkan bagi masyarakat yang berada di ruang terbuka dan tidak padat orang, maka diperkenankan untuk tidak menggunakan masker. Hal tersebut menyusul penanganan pandemi Covid-19 di Tanah Air yang semakin terkendali.
Kabar tersebut disambut baik masyarakat yang sudah lelah dengan drama Covid-19 selama kurang lebih 2 tahun menghantui mereka. Masyarakat akhirnya dapat beraktivitas di ruangan terbuka tanpa takut terjaring razia petugas keamanan setempat.
Namun ada yang berbeda dengan perempuan satu ini. Dia malah menolak imbauan Jokowi memperbolehkan melepas masker di area terbuka. Alasanya pun dinilai sangat jujur dan bikin warganet tertawa.
Pada sebuah foto tangkap layar yang diunggah oleh akun @kabarnegri, tertulis alasan perempuan tersebut tolak imbauan Presiden Jokowi.
Baca Juga: Kocak! Bapak-bapak Ketahuan Istri Nyanyi Bareng Biduan di Panggung Dangdut, Auto Dihajar Pakai Mic
"Saya tetap pakai saja pak, soalnya kalau pakai masker saya kelihatan cantik pak," tulis perempuan tersebut dalam Bahasa Jawa seperti dilihat Beritahits.id pada Rabu, (18/05/2022).
Berbagai komentar lalu ditinggalkan oleh warganet pada unggahan viral di Instagram tersebut.
"Untuk para suami mulai sekarang banyakin stok masker ya karena lebih hemat pastinya daripada make overan," kata neter.
"Covid-19 menghilang bersama dengan kepercayaan diri kebanyakan orang," ungkap warganet.
"Sebelum pandemi dari dulu dulu sebelum nikah juga udah sering pake masker. Apalagi kalau motoran malah kayak wajib pakai masker," cuit netizen.
Baca Juga: Pedih! Photocard Idola Malah Dicoret Teman Sekelas Tanpa Ampun, Warganet: Enggak Sopan
"Aku klo nga pake masker malu malah engga percaya diri. Maker sudah termasuk lifestyle bisa kelihatan cantik," curhat ibu-ibu pada postingan itu.
Berita Terkait
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak