BeritaHits.id - Pernikahan hanya seumur jagung dirasakan oleh perempuan bernama Eka S Rufaidah, diceraikan suaminya padahal baru 8 hari menikah. Kisahnya pun viral di jagat media sosial.
Dia membagikan ceritanya lewat unggahan video di akun Instagram @kasyiru__ dan utasan Twitter @EkaRafaedah.
Lewat unggahannya itu, Eka bercerita bahwa dia menikah dengan seorang dosen berusia 39 tahun yang bergelar doktor di kampus swasta di Jakarta.
Perempuan cantik tersebut tak pernah menyangka kenyataan pahit akan menimpa dirinya. Pernikahan yang berjalan singkat itu berlatar belakang karena masalah sepele.
Baca Juga: Viral Pasangan Berjodoh, Bertemu di Rumah Sakit saat Jaga Orang Tua
Mereka menikah pada 6 Maret 2022. Namun pada tanggal 14 Maret 2022 suaminya menceraikan Eka. Bahwa pria yang dikenal lewat proses ta'aruf itu menceraikan dirinya gara-gara pakaian perempuan tak sengaja mengenai nasi yang akan dimakan suaminya.
"Di hari Sabtu tanggal 12 Maret, saat itu dia meminta ku untuk menyiapkan makanan untuknya. Aku rendam terlebih dahulu sendok yang akan digunakan. Aku rapikan meja agar nyaman saat digunakan. Lalu tanpa sengaja, pakaian ku mengenai nasi yang akan dia makan," tulis Eka pada unggahan Twitter @EkaRafaedah seperti dilihat Beritahits.id pada Kamis, (19/05/2022).
Eka hanya terdiam kala mendengar suaminya marah hanya karena nasi yang terkena pakaian.
"Aku sudah kelelahan, ditambah kurang tidur sejak awal satu rumah dengannya," ujarnya.
Mantan suaminya pun kembali memarahinya gara-gara tak terima Eka mendiamkannya dan memaksa Eka meminta maaf. Setelah itu permasalahan silih berganti menghampiri bahtera bahtera rumah tangga keduanya.
Awal mula bertemu suami lewat taaruf
Berita Terkait
-
Putusan Cerai Dokter Terduga Pelecehan Pasien Bocor, Apa Isinya?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Geger! Paula Verhoeven Adukan Hakim Cerai ke Komisi Yudisial, Baim Wong Ikut Terseret?
-
Bantahan Paula Verhoeven usai Dinyatakan Terbukti Selingkuh: Ini Fitnah Terlalu Jauh
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak