BeritaHits.id - Potret Ariel NOAH saat masa remaja menjadi viral dan menuai kekaguman warganet.
Hal itu diunggah kembali oleh akun @nyinyir_update_official di jejaring media sosial Instagram pada Kamis 19 Mei 2022.
Dalam unggahan video itu, terlihat sebuah potret keluarga dalam figura yang terpampang nyata di tembok.
Terlihat, foto keluarga itu beranggotakan dua orang tua, dua anak laki-laki dan satu anak perempuan.
Baca Juga: Rossa Deg-degan Bakal Duet dengan Ariel NOAH dan Afgan di Konser 25 Tahun
"Ada yang kenal artis terkeren," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Jumat (20/05/2022).
Rekaman video pun semakin mendekat dan hanya fokus memperbesar salah satu anak laki-laki yang berada di pojok kanan.
Anak remaja laki-laki itu memakai kemeja panjang putih dan dasi hitam dengan rapi. Wajahnya tampak masih ABG dengan rambut yang tersisir rapi.
Usut punya usut, anak laki-laki itu adalah sosok penyanyi terkenal Ariel NOAH. Beginilah wajah rupawan Ariel NOAH yang viral tersebut.
Video itu pun sontak menjadi sorotan dan dibanjiri beragam tanggapan dari warganet.
Baca Juga: Ariel NOAH Puji Cara Sarah Amalia Didik Alleia, Warganet Langsung Baper: Duda yang Meresahkan
Kolom komentar pun dipenuhi dengan pujian akan wajah rupawan penyanyi kondang itu.
"Ariel masih polos ya," komentar @ban***.
"Dari remaja memang udah tampan," tulis @chan***.
"Ariel ganteng dari dulu ya," ungkap @yun***.
"Enggak tua-tua ya Allah ciptaanmu," timpal @kurn***.
"Tampannya memang sudah dari masih abg ya min," imbuh @bet***.
"Kok mirip Mingyu Seventeen ya (idol K-pop)," ujar @lu***.
Saat artikel ini disusun, unggahan telah mendapatkan lebih dari 18,4 ribu tanda suka dan 1700 komentar.
Berita Terkait
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
-
Debat Pilkada Dianggap Gagal, Aktivis Minta Solusi Lokal untuk Krisis Iklim di Kaltim
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak