BeritaHits.id - Curhatan seorang anak yang resah dan geram akan kelakuan tetangga menjadi sorotan dan ikut mengundang perhatian publik.
Hal itu disampaikannya secara anonim sebagai sender melalui akun @SeputarTetangga di jejaring media sosial Twitter pada Jumat 19 Mei 2022. Pengirim curhatan itu mengaku memiliki tetangga yang juga masih berhubungan darah dengan keluarganya.
Sayangnya, kelakuan saudaranya itu sungguh membuatnya tak habis pikir.
"Ayah aku punya saudara sepupu masih tetanggaan pula jadi setiap hari ayahku diporotin terus sama sepupunya. Jumlahnya bisa 5 orang," tulis sender dikutip Beritahits.id, Jumat (20/05/2022).
Sepupuh ayahnya itu juga disebut selalu ikut campur masalah keluarganya.
Mulai dari sarapan hingga urusan rumah tangga keluarga, sepupu ayah seakan tak mau ketinggalan hingga menjadi provokator.
"Suka provokator hubungan ayah ibu dan anak-anaknya. Jadi hampir tiap hari ayah marah-marah kalau habis di rumah sepupu dikomporin terus," ungkapnya.
Suatu waktu, sang ayah yang baru saja pulang dari luar kota, jalannya dihadang oleh para sepupu tersebut.
Alhasil, dia sebagai anak dan ibunya sama sekali tak mendapatkan apa pun.
Kelakuan aneh sepupu ayah itu ternyata tak sampai di situ saja. Mereka bahkan sampai menghasut dan menyuruh sang ayah untuk tak menafkahi keluarganya.
Berita Terkait
-
Gus Ipul Gagas Wisuda Keluarga Miskin, Simbol Keluar dari Garis Kemiskinan
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Hanya Sejam dari Solo, 4 Destinasi Wisata Keluarga Ini bikin Long Weekend Anda Berkesan
-
Penuhi Janji ke Anak, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga Liburan ke Jepang
-
Biaya Operasi Bariatrik: Lisa Mariana Cari 'Jalan Pintas' Diet Saat Ribut Tuntut Nafkah Anak dari RK
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak