BeritaHits.id - Seorang mempelai pengantin wanita melakukan hal tak biasa dengan menyetir ngebut layaknya film fast and furious menjadi sorotan.
Hal itu diunggah oleh akun @kongsi.viral di jejaring media sosial Instagram pada Rabu (25/05/2022).
Berdasarkan keterangan, pernikahan dua sejoli itu dikabarkan dimulai pada pukul 4 sore hari.
Namun, si pengantin perempuan yang belum datang itu pun memutuskan untuk menjadi sopir karena deg-degan dan takut telat menikah.
Baca Juga: Pengantin Pria Menari Sambil Mabuk, Wanita Ini Berakhir Menikah dengan Orang Lain
Estimasi waktu kedatangan pun diperkirakan sampai pada pukul 3.56 sore.
"Pengantin perempuan memutuskan untuk menyetir sendiri," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Rabu (25/05/2022).
Para teman-teman yang menemani si mempelai pengantin wanita itu pun memutuskan untuk memandu kawannya agar sampai di tujuan dengan selamat.
Aksi menjadi sopir dan ngebut itu pun disebut-sebut menjadi salah satu pemain dari film Fast and Furious.
"Dia jadi Letty Toretto saat hari besar/pentingnya sendiri," ungkap keterangan.
Baca Juga: Gaya Rambut Asli Pengantin Pria Bikin Syok, Pernikahan Mendadak Dibatalkan
Salah satu temannya pun merekam momen saat pengantin wanita itu mengendarai mobil menuju masjid tempat dia menikah.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Serba BVLGARI, Ini 4 Potret Luna Maya Tampil Mewah dengan Perhiasan Senilai Rp 5,3 M!
-
Paes Luna Maya Dipermasalahkan Perias Yogyakarta, Tak Sesuai Pakem?
-
Eks Marinir Indonesia Jadi Tentara Bayaran Rusia: TNI AL Angkat Bicara!
-
Kata Ahli di Tengah Tudingan Ijab Kabul Luna Maya dan Maxime Bouttier Tidak Sah
-
Nagita Slavina Disebut Dapat Rumah di Surga Karena Jodohkan Luna Maya, Ada Hadisnya?
Terpopuler
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp50 Jutaan Mei 2025: Mesin Tak Merepotkan, Irit Bensin, Pajak Murah
- Petinggi Venezia Ucapkan Terima Kasih ke Inter Milan, Resmi Lepas Jay Idzes?
- Selamat Tinggal Persib, Nick Kuipers Hengkang ke Eropa Musim Depan?
- Rekomendasi 7 HP 5G Murah dengan Spek Ciamik, Harga Mulai Rp1 Jutaan
Pilihan
-
Bus Persik Diserang Oknum Suporter, Arema FC: Itu di Luar Kendali Kami
-
Dari Kanjuruhan Kita Tidak Belajar: Doa Pemain Persik Dibalas Aksi Barbar
-
Tak Kapok Tragedi Kanjuruhan, Oknum Aremania Berulah Lempari Bus Persik Kediri
-
Data dan Fakta El Clasico Jilid 4 Musim Ini: Barcelona Kalahkan Real Madrid?
-
Butuh Dana Cepat? Kenali Pinjol Aman dan Hindari Risiko Bunga Tinggi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak