BeritaHits.id - Banjir rob yang menggenang wilayah Semarang, Jawa Tengah, menyebabkan banyak kekhawatiran bagi masyarakat, termasuk para mahasiswa yang memiliki kampus di daerah lokasi kebanjiran.
Seorang mahasiswa yang diduga berkuliah di Universitas Diponegoro mengaku khawatir dan cemas usai membaca cerita dosen yang diklaim Semarang akan tenggelam.
Hal tersebut diungkapkannya secara anonim menjadi sender melalui akun @undipmenfess di jejaring media sosial Twitter pada Rabu (25/05/2022).
Dalam cuitan tersebut, sender menyematkan foto tangkapan layar salah satu warganet yang mendoakan dan mencemaskan banjir rob yang melanda Semarang.
Baca Juga: Dihantam Banjir Rob, Pembangunan Tanggul Darurat di Kawasan Pelabuhan Tanjung Emas Semarang Dikebut
Tak hanya itu, warganet tersebut turut membuat narasi bahwa salah satu dosennya bercerita Semarang akan tenggelam.
"Saya pernah diceritain sama dosen yang katanya Semarang suatu saat bakal tenggelam pertama sebelum Jakarta, karena zaman dahulu Semarang memang lautan yang surut yang bisa jadi kembali tergenang air laut. Entah itu mitos atau kenyataan ya," tulis keterangan.
Tak lupa, warganet tersebut mendoakan Semarang atas terjadinya musibah yang menimpa masyarakat.
Membaca hal tersebut, sender sebagai mahasiswa yang memiliki kampus di Tembalang, Semarang mengaku cemas.
"Ini maksutnya gimana anj** lah teris Undip (Universitas Diponegoro) gimana?" tulis sender dikutip Beritahits.id, Rabu (25/05/2022).
Baca Juga: Mengatasi Motor Matic Kena Banjir Rob: Begini Cara Mudahnya, Cuma Butuh 6 Langkah
Cuitan itu sontak mencuri perhatian warganet dan dibanjiri beragam tanggapan di kolom komentar.
"Mahasiswa yang kuliah di Semarang harus udah lulus sebelum Semarang tenggelam. Yuk, semangat," tulis @nar***.
"Undip atas ya aman lah, tapu Undip bawa sama Undip Jepara. Hm," ungkap @ata***.
"Semarang bawah yang tenggelam. Beberapa wilayahnya minus MDPL memang (karena permukaan lautnya terus naik, dan tanahnya terus turun) Undip pleburan maupun Undip atas harusnya enggak akan terdampak secara signifikan seenggaknya selama kita yang baca ini hidup," terang @ren***.
"Iya makanya ada pelajaran renang di Undip, buat jaga-jaga kali ya?" komentar @per***.
"Mungkin lebih ke Semarang bawah enggak sih nder soalnya Undip kan di Tembalang, kecuali Tuhan berkehendak lain," ujar @coo***.
Berita Terkait
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Gilga Sahid Pamer Momen Happy Asmara Cari Pahala, Netizen Soroti Botol di Meja: Salfok Aku!
-
Dharma Pongrekun Siap Jadi Tukang Kaos, Netizen Minta Bahas Elite Global
-
Viral Wanita Umrah Bareng Teman Pria hingga Dilamar di Depan Kabah: Netizen Langsung Meradang!
-
Jateng dan Rompi Jadi Perbincangan di X, Segini Harga Rompi Anti Peluru
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak