BeritaHits.id - Sebuah rekaman video memperlihatkan detik-detik kendaraan mobil Honda Brio merah terjun ke jurang. Insiden tersebut terjadi di Liku Sembilan Jalan Lintas Bengkulu - Kepahiang kilometer 42, Desa Tanjung Heran Kecamatan Taba Penanjung, Kabupaten Bengkulu Tengah.
Lewat rekaman video yang diposting akun Instagram @terangmedia tersebut, kendaraan roda empat berplat BE 1182 itu terguling masuk ke jurang bersama pengemudinya pada Minggu, (29/5/2022).
"Mobil jenis Honda Brio warna merah dengan nomor polisi BE 1182 US masuk ke jurang tepat di samping tulisan Liku Sembilan," tulis keterangan pada unggahan yang dilihat Beritahits.id.
Berdasarkan keterangan yang diperoleh, kecelakaan tunggal itu terjadi sekitar pukul 13.20 WIB. Sebelum terjun ke jurang, pengemudi mobil Brio merah sempat memarkirkan kendaraanya tak jauh dari TKP.
Baca Juga: Kakek-kakek Teriak Minta Tolong Saat Uangnya Dirampas 2 Orang Pria, Warganet Berdebat Karena Ini
Kemudian mobil tersebut melanjutkan perjalanan dengan kecepatan tinggi. Nahas mobil langsung masuk ke jurang diduga menabrak pembatas jalan setempat.
Beruntungnya, pengendara mobil Honda Brio selamat atas insiden tersebut. Sementara mobil Brio mengalami kerusakan akibat kecelakaan. Pihak kepolisian setempat telah berada di lokasi kejadian dan melakukan evakuasi terhadap mobil tersebut.
Menjaga keselamatan diri dan keluarga menjadi satu kewajiban yang harus dipenuhi selama mengendarai mobil. Melihat tingginya angka kecelakaan di jalan raya yang banyak dipengaruhi oleh faktor manusia, oleh karenanya mengetahui ilmu safety driving sangatlah penting.
Banyak kecelakaan disebabkan oleh orang lain, tapi ada juga karena kesalahan diri sendiri yang tak mematuhi peraturan lalu lintas.
Berikut pengetahuan Safety Driving yang wajib dipahami pengendara seperti dikutip dari Auto2000. Mulai cara mengemudi sampai posisi duduk.
Baca Juga: Viral Tebang Pohon di Depan Rumah Berakhir Dapat Teror Misterius, Ternyata
Cara Mengemudi
Berita Terkait
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Tekan Angka Kecelakaan Saat Arus Balik, DPR Minta Rekayasa Lalu Lintas Harus Dioptimalisasi
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak