BeritaHits.id - Seorang anonim mengungkapkan kekesalannya terhadap tetangga pemilik ruko yang seakan tak mau tahu dan tak bertanggung jawab atas apa yang karyawannya perbuat.
Hal tersebut diungkpakan oleh anonim sebagai sender melalui akun @SeputarTetangga di jejaring media sosial Twitter pada Rabu (01/06/2022).
Kronologi Kejadian
Pada hari Sabtu kala itu, tetangga ruko tengah menyewa jasa pemotong rumput. Kebetulan saja, orang-orang di rumah sender tengah memiliki kesibukan masing-masing.
"Saya jagain warung, adik saya ngerjain tugas sekolah, ibu beres-beres nyambi bikin soal untuk siswanya ujian," tulis sender dikutip Beritahits.id, Rabu (01/06/2022).
Keesokan sorenya, mereka semua baru sadar bahwa jendela kaca rumah pecah.
Usut punya usut, hal itu akibat pisau pemotong rumput si bapak yang disewa tetangga pemilik ruko lepas.
Pisau pemotong tersebut terpental mengenai kaca jendela rumah dan alhasil membuatnya pecah.
Beruntungnya, di dalam ruangan yang kemasukkan pisau pemotong tersebut merupakan kamar kosong khusus untuk menaruh pakaian dan barang lainnya.
Baca Juga: Dulu Mewah, Namun Kini Hotel di Kawasan Pecatu Ini Terlihat Menyeramkan Diduga Efek Pandemi
Laporkan Masalah ke Pemilik Ruko
Berita Terkait
-
Baim Wong Lulusan Mana? Dikritik usai Posting Video Anak Nangis Ketemu Paula Verhoeven
-
Onty Iya Buka Suara, Klarifikasi Ucapan Arra Bocah Viral di TikTok yang Sering Mencarikannya Jodoh
-
Viral! Pantai di Iran Mendadak Berwarna Merah Darah Setelah Hujan, Apa yang Terjadi?
-
Viral Isi Minyakita Hanya 750 ML, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
-
Sinopsis Film Laut Tengah, Asal Tren "Popoyo Siroyo" yang Lagi Viral!
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak