Bahkan pemilik ruko juga diklaim malah berdiam diri anteng saja sampai detik ini.
Cuitan curhatan itu pun viral dan menuai beragam tanggapan dari warganet.
Kolom komentar pun dipenuhi dengan kengerian yang terjadi apabila pisau pemotong tersebut terkena orang.
Sementara itu, sejumlah warganet pun ikut memberikan beberapa solusi dan saran untuk sender terkait permasalahan yang dialaminya.
Kasus Tragis Akibat Pisau Pemotong Rumput
Melansir Suara.com, sebelumnya ada sejumlah kasus-kasus ngeri dan tragis yang dialami oleh warga akibat pisau pemotong rumput.
Seperti yang dialami oleh remaja di Deli meninggal dunia akibat kepalanya tersabet pemotong rumput.
Peristiwa nahas menimpak seorang remaja berinisial RAM (14), warga Kecamatan Tanjung Morawa, Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara. Korban tewas usai kepalanya terkena pisau pemotong rumput.
Kronologi kejadian nahas ini berawal saat S (50) sedang membabatkan rumput di tanah kosong yang akan dijadikan lapangan sepak bola. Disaat yang sama, ada beberapa anak-anak melihat S sedang membabat rumput. Namun, tiba-tiba pisau pemotong rumput tersebut terpental dan menancap di kepala RAM sehingga tewas di tempat.
Baca Juga: Dulu Mewah, Namun Kini Hotel di Kawasan Pecatu Ini Terlihat Menyeramkan Diduga Efek Pandemi
Kejadian nahas ini terjadi di Dusun 2 Desa Naga Timbul, Kecamatan Tanjung Morawa, Deli Serdang, Sumut, pada Jumat (24/7/2020) kemarin.
Berita Terkait
-
Lagi Hits! 5 Tempat Bukber di Tangsel dengan Suasana Instagramable
-
Siapa Harjanto Halim? Bos Marimas Viral Gelar Sayembara Kaos Berhadiah Rp30 Juta
-
Viral Promosi Es Krim Gratis di Yogya Syaratnya IPK 2.3, Netizen Ramai Tandai Wapres
-
Bareng Doktif Ketemu DPR RI, Publik Salah Fokus Soroti Ekspresi Reza Gladys: Ciri-Ciri Kebanyakan Merkuri
-
Ditanya Soal CASN Diundur, Jawaban Nyeleneh Gibran Bikin Geleng-Geleng, Publik: Rp 73 Triliun dapatnya Cuma Gini
Tag
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak