BeritaHits.id - Bukan polisi penjaga pintu di Bendungan Engehalde, tapi sosok perempuan cantik dan sederhana asal Bern, yang pertama kali menemukan jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau yang dipanggil Eril.
Hal itu diungkap oleh sang ayah, Ridwan Kamil lewat unggahan Instagram pribadinya. Perempuan itu bernama Geraldine Beldi yang merupakan seorang guru Sekolah Dasar (SD).
“Mohon carikan ibu guru itu (Geraldine Beldi), itu arahan saya ke tim di Bern," ucap Ridwan Kamil dalam postingan dikutip Beritahits.id pada Sabtu, (11/06/2022).
Kronologi penemuan Eril
Baca Juga: Ridwan Kamil Ungkap Sosok Penemu Jenazah Eril: Geraldine Beldi, Seorang Guru SD
Gubernur Jawa Barat bilang, ketika Eril belum ditemukan, guru SD tersebut berjalan pagi menuju tempatnya mengajar melintasi bantaran Sungai Aare, Swiss. Kemudian dia melihat jenazah Eril dan langsung melaporkannya ke polisi setempat.
Sebelum pulang ke tanah air Indonesia tepatnya Bandung, Jawa Barat, dirinya bertemu dengan sang guru SD untuk mengucapkan terima kasih.
Lewat video yang diunggah, penampilan guru SD itu memang sederhana, seperti yang diucapkan Ridwan Kamil. Saat bertemu, ia memakai kaos abu lengan pendek, celana hitam kulot dan tas selempang. Gaya nya sangat simple sekali.
"Alhamdulillah, menunggu selesai ia mengajar, jam 11 tadi kami bertemu dan saya haturkan rasa terima kasih saya," ucap pria yang disapa Kang Emil itu.
"Eril ke sini niatnya mau belajar, akhirnya takdirnya diselamatkan oleh seorang guru pengajar yang baik hati dan sederhana," lanjut Ridwan Kamil.
Diakhir unggahannya itu, Ridwan Kamil juga menawarkan siap menjamu Geraldine Beldi ketika berlibur ke Indonesia.
Berita Terkait
-
Rumah Tangga Ridwan Kamil Disebut Renggang hingga Tak Bareng saat Salat Id: Gegara Ani-ani Kabupaten
-
Prosedur Tes DNA: Siap Dilakukan Ridwan Kamil untuk Buktikan Status Anak Lisa Mariana
-
Momen Lebaran Zara Anak Ridwan Kamil di Inggris, Pilih Tak Pulang ke Indonesia di Tengah Skandal
-
Singgung Suami Selingkuh Sampai Punya Anak, Hotman Paris Diduga Sindir Ridwan Kamil
-
Atalia Praratya Puji Ridwan Kamil sebagai 'Si Raja Lempeng', Publik Sindir Isu Perselingkuhan
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak