Sayang seribu sayang, kesempatan itu mungkin tak akan pernah didapatkannya kembali.
Sebab, sang kekasih yang telah menjadi mantan itu menutup pintu hatinya untuk sender akibat perselingkuhan tersebut.
"Aku tahu aku harus nanggung dosa ini tapi aku mohon aku pengen kita balikan," ungkap sender.
Si sender pun berjanji akan memperbaiki semuanya dan berubah menjadi pribadi yang lebih baik lagi.
Dia pun meminta solusi supaya bisa kembali ke hubungannya dengan sang kekasih.
"Kalian boleh saltyin aku, tapi aku mohon kasih solusi juga karena aku bener-bener butuh," tulisnya di cuitan tersebut.
Tanggapan Warganet
Cuitan itu sontak menuai beragam tanggapan dari warganet. Kolom komentar penuh dibanjiri hujatan kepada sender tersebut.
"Kamu pantas menerima kesakitan itu. Nggak usah playing victim, you're the drama," tulis @pipi***.
Baca Juga: Tahu Pacarnya Mungkin Selingkuh Lagi, Wanita Ini Malah Putuskan Segera Menikah Saja
"Jujur emosi banget mau jahat banget gua ngeresponnya tapi lo udah sampai ke psikolog berarti segawat itu. Lo aja segawat itu apalagi dia yang jadi korban lo, solusinya jangan ganggu dia lagi, dia layak dapat orang yang lebih baik. Lo pelaku dan sadar atas kelakuan lo, tanggung akibatnya," ujar @qg***.
"Salah sendiri selingkuh. Solusinya ya cuma bisa memperbaiki diri tanpa harus dia yang ngebantu kamu memperbaiki diri. Gih, cari yang lain dan jangan coba-coba selingkuh lagi," timpal @sua***.
"Masih pagi tapi lu udah kek ko***! Nggak, nggak perlu ada balik-balikan lagi. Kasihan pasangan lu, lu sakit dibikin sendiri kok endingnya malah minta disembuhin sama yang lu bikin sakit, kocak!" semprot @_kli***.
Berita Terkait
-
Tahu Pacarnya Mungkin Selingkuh Lagi, Wanita Ini Malah Putuskan Segera Menikah Saja
-
Ini 5 Tanda Pasangan Selingkuh, Waspada dengan Apa yang Dia Katakan
-
Mantan Suami Tuding Marisya Icha Nikah 7 Kali, Pelakor Hingga Selingkuh
-
Suami Selingkuh hingga Punya Anak Usia 4 Tahun, Istri Diancam Tak Dapatkan Nafkah Jika Berani Ajukan Cerai
-
Video Viral Cewek Ketahuan Sedang Selingkuh oleh Cowoknya yang Sarungan Picu Perdebatan Publik
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!