BeritaHits.id - Tertawa adalah reaksi ketika seseorang merasa terhibur oleh sesuatu atau bahagia. Meski menyehatkan, tertawa tidak boleh berlebihan.
Tertawa berlebihan ternyata bisa membuat rahang bergeser, seperti yang dialami wanita ini.
Lewat video yang dibagikan akun Instagram dengan nama @fakta.indo, wanita yang tak diketahui namanya tersebut terlihat berusaha mengembalikan rahangnya yang diduga bergeser.
Wanita tersebut terlihat kesulitan untuk menutup mulutnya. Tangan perempuan itu juga terus memegang bagian rahang.
Ekspresi wajah perempuan yang terlihat pada video tersebut menunjukan bahwa kejadian yang sedang menimpanya itu sangat menyakitkan.
Baca Juga: Emak-emak Tertawa Periksa Jawaban Ujian Anaknya, Gara-gara Tidak Main di Siang Hari
Setelah berusaha payah, dia pun berhasil mengembalikan posisi rahangnya seperti semula. Berhati-hati ya kalau tertawa, jangan terlalu keras dan membuka mulut terlalu lebar. Ternyata berbahaya.
Kenali Penyebab dan Gejala dari Rahang Bergeser
Rahang bergeser atau dislokasi rahang mengacu pada rahang bergerak keluar dari posisinya, menurut Medical News Today.
Bagian bawah rahang atau mandibula terhubung ke tengkorak melalui sendi temporomandibular (TMJ), yang memungkinkan rahang membuka dan menutup.
Dislokasi rahang terjadi ketika mandibula terlepas dari salah satu atau kedua TMJ.
Baca Juga: Viral Cewek Curhat Punya Sahabat Selama 17 Tahun Kini Mereka Jadi Istri dari Lelaki yang Sama
Membuka mulut terlalu lebar merupakan penyebab umum dari dislokasi rahang. Hal itu dapat terjadi melalui menguap, muntah, prosedur gigi, dan menggigit.
Berita Terkait
-
Hasto Tertawa Usai Sidang Suap: Masih Belajar Jadi Terdakwa
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak