BeritaHits.id - Sebuah rekaman video memperlihatkan sejumlah emak-emak terpaksa mengobrak-abrik serta menghancurkan mesin judi tembak ikan. Peristiwa tersebut viral di jagat media sosial.
Lewat rekaman video yang dibagikan akun Instagram video_medsos menginfomasikan bahwa, tempat judi ikan itu sudah meresahkan para emak-emak di mana suaminya jadi jarang pulang ke rumah.
Karena tersulut emosi, mereka pun mengambil tindakan untuk menghancurkan tempat judi tersebut.
Terlihat pada video berdurasi 1 menit 9 detik itu, sejumlah emak-emak yang menggeruduk tempat judi ikan membawa benda padat berupa martil.
Baca Juga: Istri Lutfi Agizal Muntah-Muntah Gegara Makan Nasi Goreng Berisi Kecoa, Pihak Restoran Minta Maaf
Selanjutnya perekam video masuk ke dalam tempat judi tersebut. Rupanya sudah ada ibu rumah tangga yang mengamuk di lokasi dalam keadaan tengah menghancurkan mesin judi sembari mengoceh.
Di lokasi kejadian, terlihat juga beberapa pria yang berusaha menghentikan aksi bar bar perempuan yang tak diketahui namanya itu.
"Akhirnya The power of Emak-emak turun dari dapur. Judi ikan makin subur di Medan, bukan di kotanya saja, melainkan sampai ke pelosok," tulis keterangan pada akun tersebut dikutip Beritahits.id pada Senin, (20/6/2022).
Usai puas menghancurkan tempat judi dengan martil, emak-emak tersebut langsung pergi meninggalkan lokasi.
Warganet yang menonton video tersebut turut memberi dukungan untuk emak-emak yang memberantas judi ikan di wilayahnya.
Baca Juga: Viral Kakek 90 Tahun di Kolaka Utara Nikahi Saudara Mantan Istri yang Diceraikan
"Emak-emak dilawan, kapok mu kapan? lanjutkan saja mbak nya berantas judi ikan," ungkap warganet.
Berita Terkait
-
Sosok Desiree Tarigan, Mantan Istri Hotma Sitompul Pemilik Toko Kue Mamitoko
-
Berkeliaran di Natuna Utara Diduga Curi Ikan, 2 Kapal Berbendera Vietnam Berakhir Kayak Gini
-
Dituduhkan Hakim ke Paula Verhoeven, Apa Ciri-Ciri Istri Nusyuz dalam Islam?
-
Apa Pekerjaan Nico Surya? Diduga Terseret Kasus Perselingkuhan Paula Verhoeven-Baim Wong
-
Apa Itu Nafkah Iddah Mut'ah Madhiyah? Paula Verhoeven Gagal Dapat Rp3,4 M Usai Terbukti Selingkuh
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak