BeritaHits.id - Aksi pria satu ini berhasil mencuri perhatian orang-orang di sekitarnya. Bagaimana tidak, kopiah yang digunakan mempunyai ketinggian yang tak biasa.
Momen kocak si pria yang tak diketahui namanya tersebut terjadi di sebuah masjid lalu terekam kamera ponsel jamaah lain yang melihat.
Pada rekaman video yang dibagikan lewat akun Instagram dengan nama @awreceh.id, mulanya memperlihatkan sosok pria berjalan dari dalam masjid menuju luar.
Pria tersebut menggunakan pakaian putih dan sarung cokelat. Dengan muka yang sangat datar, pria tersebut berjalan santai sambil menolehkan kepalanya ke arah kanan dan kiri.
Baca Juga: Bikin Ngakak, Disuruh Jangan Buru-Buru, Anak Ini Malah Lakukan Gerakan Salat Slow Motion
Yang menjadi sorotan jamaah lain adalah kopiah yang dia pakai beda dengan yang lain. Sehingga keberadaanya begitu mencolok.
Penutup kepala berwarna hitam milik pria itu menjulang ke atas setinggi kurang lebih 30 sentimeter atau setara dengan ukuran tangan.
Ketika berjalan keluar dari barisan jamaah salat, kepala si pria sedikit menunduk seperti yang terlihat pada rekaman video.
Tak hanya pada bagian kepalanya saja yang bikin pria tersebut tampak berbeda, tapi juga pada jari si pria.Terdapat benda berwarna hitam runcing ke atas yang membalut jari-jarinya.
Warganet di sosial media turut meninggalkan komentar pada unggahan tersebut. Salah satunya bertanya bagaimana pria tersebut salat dengan kopiah yang tinggi itu.
Baca Juga: Perhatian Kecil Thariq Halilintar Tutupi Lutut Fuji Jadi Sorotan, Warganet Ikut Baper
"Itu kalau sujud nya gimana ya?," kata warganet pada unggahan dikutip Beritahits.id pada Selasa, (28/6/2022).
"Kopiahnya sangat tinggi, setinggi harapan orang tua," ungkap warga lokal.
"Bayangin gimana nasib jamaah yang salat di depannya pasti ketendang-tendang dari belakang," cuit publik.
"Itu peci apa tiang panjat pinang. Atau setelah dibuka pasti isinya nasi kotak," ucap netizen.
Berita Terkait
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak