BeritaHits.id - Aksi dugaan pencurian terjadi di sebuah toko swalayan. Terduga pelaku menggondol sejumlah obat nyamuk batang. Akibat ulah si pencuri, kerugian harus ditanggung para karyawan.
Momen miris tersebut berubah menjadi gelak tawa para karyawan setempat. Pasalnya terduga pelaku dinilai kurang cukup lihai melancarkan aksi pencuriannya.
Lewat rekaman video yang dibagikan oleh akun Instagram dengan nama @terang_media memperlihatkan aksi pencurian yang berujung menjadi hiburan. Bagaimana tidak, terduga pelaku malah meninggalkan kardus obat nyamuk di rak belanjaan.
Salah satu karyawan pada video singkat tersebut menyayangkan tindakan terduga pelaku pencurian yang tak seberapa nilainya itu.
Dia bahkan berpesan kepada yang bersangkutan, akan memberikan kebutuhannya jika saja meminta dengan cara yang baik asal tidak mencuri.
Dia berharap, tindakan terduga pelaku tak akan terulang kembali di toko swalayan mana pun. Belum diketahui di mana dan kapan aksi pencurian tersebut terjadi.
"Buat orang yang butuh ini, ngomong saja dah kita belikan daripada kayak gini Ya Allah sedih banget," kata karyawan toko swalayan setempat seperti dikutip Beritahits.id pada Minggu, (3/07/2022).
Menurut Undang-undang, pelaku pencurian akan dikenakan pasal 362 KUHP.
Barangsiapa yang mengambil barang sesuatu, atau yang seluruhnya atau sebagian kepunyaan orang lain dengan maksud untuk memiliki secara melawan hukum diancam karena pencurian, dengan pidana penjara paling lama lima tahun atau denda paling banyak enam puluh rupiah.
Baca Juga: Remaja Wanita Korban Perundungan Dapat Bimbingan Psikologis dari Pemkot Bogor
Berita Terkait
-
Viral Nenek Curi 16 Potong Pakaian di Tanah Abang, Ketahuan Usai Barang Jatuh dari Balik Gamis
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Kawanan Maling Motor Tembak Warga di Palmerah, Penjual Beras Jadi Korban
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!