BeritaHits.id - Beredar sebuah video yang memperlihatkan panggung resepsi pernikahan yang tak biasa. Sebab acara syukuran itu diadakan bukan di tempat pada umumnya melainkan di area kuburan.
Kabar tersebut viral di media sosial dan menjadi perbincangan publik.
Video yang dibagikan oleh salah satu akun Instagram bernama @terangmedia, mempertontonkan sejumlah orang yang sedang sibuk dengan pekerjaanya masing-masing di lokasi.
Terlihat sebuah kursi yang disulap menjadi panggung utama lengkap dengan hiasan dekorasi khas pernikahan seperti ornamen lampu dan bunga.
Di atas tanah yang digunakan untuk kuburan orang meninggal tersebut, panggung pernikahan terlihat indah dan menawan.
Pada sisi lain, rekam video juga menunjukan sebuah panggung dangdut beserta dengan sound sistem ntuk hiburan para tamu undangan.
"Entah siapa yang salah," tulis keterangan pada unggahan dikutip Beritahist.id pada Selasa, (5/7/2022).
Warganet yang melihat video unggahan akun @terangmedia agaknya terkejut. Mereka mengecam pesta pernikahan yang digelar di tengah makam.
"Emang nggak ada lahan lain apa yak. Kasihan sama makamnya di injek-injek," kata warganet.
Baca Juga: Miris! Pesta Pernikahan Digelar di Tengah Kuburan, Warganet: Penghuni Ikut Jadi Tamu Undangan
"Astaghfirullah...kalau nggak punya halaman, apakah desanya nggak ada kelurahan apa lapangan gitu," cuit publik.
"Kasian mayatnya nggak bisa beristirahat dengan tenang. Sudah mati juga masih disuguhin dangdutan," ucap warga lokal.
"Kan bisa saja keadaan rumahnya Dekat kuburan. Mau nyewa tempat juga dananya kurang jangan asal nuduh nanti dosa (positive thinking)," kata netizen.
"Kalau aku jadi mempelainya. Mending nggak usah pakai acara resepsi & sound system daripada harus maksain diadakan di atas makam. Takut kenapa-kenapa," kata warganet.
Berita Terkait
-
Sudin Pertamanan Jakpus: Pohon Tumbang Matraman Ada di Area SPBU, Korban Tidak Luka Serius
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Panen Uang Rp7 Juta Hasil Nabung Setahun di Pintu: Kok Gak Dimakan Rayap?
-
Viral Perempuan Diceraikan Sehari Usai Melahirkan, Suami Balikan ke Mantan
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!