BeritaHits.id - Beredar sebuah video yang memperlihatkan panggung resepsi pernikahan yang tak biasa. Sebab acara syukuran itu diadakan bukan di tempat pada umumnya melainkan di area kuburan.
Kabar tersebut viral di media sosial dan menjadi perbincangan publik.
Video yang dibagikan oleh salah satu akun Instagram bernama @terangmedia, mempertontonkan sejumlah orang yang sedang sibuk dengan pekerjaanya masing-masing di lokasi.
Terlihat sebuah kursi yang disulap menjadi panggung utama lengkap dengan hiasan dekorasi khas pernikahan seperti ornamen lampu dan bunga.
Baca Juga: Miris! Pesta Pernikahan Digelar di Tengah Kuburan, Warganet: Penghuni Ikut Jadi Tamu Undangan
Di atas tanah yang digunakan untuk kuburan orang meninggal tersebut, panggung pernikahan terlihat indah dan menawan.
Pada sisi lain, rekam video juga menunjukan sebuah panggung dangdut beserta dengan sound sistem ntuk hiburan para tamu undangan.
"Entah siapa yang salah," tulis keterangan pada unggahan dikutip Beritahist.id pada Selasa, (5/7/2022).
Warganet yang melihat video unggahan akun @terangmedia agaknya terkejut. Mereka mengecam pesta pernikahan yang digelar di tengah makam.
"Emang nggak ada lahan lain apa yak. Kasihan sama makamnya di injek-injek," kata warganet.
Baca Juga: Ustaz Yusuf Mansur Ingin Nikahkan Wirda Mansur di GBK, Ini Kriteria Mantu Idaman UYM
"Astaghfirullah...kalau nggak punya halaman, apakah desanya nggak ada kelurahan apa lapangan gitu," cuit publik.
"Kasian mayatnya nggak bisa beristirahat dengan tenang. Sudah mati juga masih disuguhin dangdutan," ucap warga lokal.
"Kan bisa saja keadaan rumahnya Dekat kuburan. Mau nyewa tempat juga dananya kurang jangan asal nuduh nanti dosa (positive thinking)," kata netizen.
"Kalau aku jadi mempelainya. Mending nggak usah pakai acara resepsi & sound system daripada harus maksain diadakan di atas makam. Takut kenapa-kenapa," kata warganet.
Berita Terkait
-
Febby Rastanty Diduga Cosplay Jadi Ibu Bhayangkari Saat Bridal Shower, Netizen: Semoga Ga Ada yang Tersinggung
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Pernikahan Semakin Dekat, Intip 5 Potret Febby Rastanty di Acara Pengajian: Tampil Elegan dengan Dress Lace Hijau
-
Tren Media Sosial dan Fenomena Enggan Menikah di Kalangan Anak Muda
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak