Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Selasa, 12 Juli 2022 | 17:42 WIB
Ilustrasi pelecehan terhadap anak (Shutterstock)

Padahal, sang ibu dikabarkan hanya menceritakan apa yang terjadi pada anaknya alias korban.

Terduga Pelaku Menuduh Bapak Tiri dari Ibu Korban

Keesokan harinya, terduga pelaku dan ibu itu membahas kembali apa yang terjadi pada korban, namun pria itu malah menuduh bapak tiri dari ibu korban.

Menurut pria itu, si bapak tiri dari ibu korban disebut sering menonton video vulgar.

Baca Juga: Fakta Terbaru Kasus Pelecehan Julianto Eka yang Berujung Dipenjara

Dugaan yang dikabarkan palsu itu sempat diiyakan oleh ibu korban.

"Ibu korban merasa janggal sebab ibu korban sudah bersama korban 6 bulan setelah ibu korban balik dari Surabaya. Namun kejadian pendarahan ini baru terjadi saat itu. Sementara ayah tiri dari ibu korban juga berada di domisili yang berbeda. Korban dan ibunya tinggal di Sulawesi Selatan sementara ayah tiri dari ibu korban tinggal di Sulawesi Barat," tulis keterangan.

Dihalangi setiap Ingin Lapor

Sang ibu sempat terlintas berniat untuk melaporkan sang suami selaku terduga pelaku untuk ke kepolisian.

Dia ingin melakukan hal itu karena kondisinya terguncang sehingga mudah dikatkan mudah untuk mempercayai terduga pelaku.

Baca Juga: Kesaksian Teman Korban dan Ibu Asrama SPI Kota Batu soal Pelecehan Seksual: Saya Tak Pernah Melihat..

Akan tetapi, terduga pelaku tak membiarkan tindakan tersebut terjadi karena tidak ada bukti yang bisa dibawa.

Load More