Scroll untuk membaca artikel
Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Rabu, 13 Juli 2022 | 11:35 WIB
Ilustrasi barang branded (Dok. FashionForth)

BeritaHits.id - Seorang warganet yang baru saja masuk kerja dan ingin beli barang branded untuk dipamerkan ke teman tengah menjadi sorotan.

Hal itu diungkapkan secara anonim sebagai sender melalui akun @worksfess di jejaring media sosial Twitter.

Kerja jadi Fresh Graduate

Sender mengaku baru saja lulus menjadi fresh graduate pada bulan Mei 2022.

Baca Juga: Nilai Tukar Mata Uang Lira Anjlok, Harga Barang Branded di Turki Jadi Murah Meriah

"Waktu kuliah aku bener-bener sederhana banget, karena aku miskin," tulisnya dikutip Beritahits.id, Rabu (13/07/2022).

Kini, dia sudah bekerja dan tengah menjalani masa probation minggu ke-3 dengan gaji Rp 6 juta di Jakarta.

Bulan Juli 2022, salah satu teman satu kelompoknya saat kuliah ada yang akan melangsungkan pernikahan.

Sender mengatakan berniat ingin pamer ke teman-teman satu kelompoknya saat datang ke pernikahan tersebut.

Alasan Pamer

Baca Juga: 3 Tips Belanja Barang Branded Secara Online Agar Tak Ditukar Barang KW

Niat pamernya itu hendak dilakukannya untuk membuktikan bahwa kini sender sudah menjadi orang mampu.

Load More