BeritaHits.id - Seorang bocah SMP (Sekolah Menengah Pertama) tengah menjadi perbincangan hangat karena terungkap telah membeli logam mulia yang diduga untuk investasi.
Hal itu menjadi viral usai diungkapkan anonim sebagai sender melalui akun @convomf di jejaring media sosial Twitter.
Dalam cuitan tersebut, sender mengaku memiliki adik yang masih duduk di bangku SMP.
Adik sender dikabarkan beberapa kali kedapatan membeli logam mulia.
Baca Juga: Kadisdikbud Kota Bontang Soroti Iuran Renovasi Kantin SMP Negeri 1 Bontang
"Adik sender masih SMP tapi udah beli begituan (logam mulia)," tulis sender dikutip Beritahits.id, Kamis (14/07/2022).
Sender pun ikut menyematkan foto penampakan logam mulia yang dibeli sang adik.
Terlihat, logam mulia tersebut berbentuk kartu dengan kuantitas yang begitu kecil.
Betapa tidak, si adik membeli logam mulia dengan besaran 0,002 gram dan 0,005 gram.
Sang adik disebut membeli barang tersebut melalui marketplace secara online.
Baca Juga: Guru SMP di Jogja Akui Kelas Canggung Saat PTM Dimulai: Sekarang Sudah Cair
Hal itu membuat sender kaget karena tiba-tiba ada paket datang yang berisi logam mulia.
Berita Terkait
-
Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia untuk Teknologi AI dan Cloud
-
Arti Kode Huruf Pada Emas, Penanda Level Kualitas Logam Mulia
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Lagi FOMO Borong Emas, Begini Cara Simpan Emas Batangan di Rumah: Aman dan Nilai Terjaga
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak