BeritaHits.id - Baru-baru ini, seorang pria menghebohkan warganet karena diduga menikahi dua wanita sekaligus di hari yang sama menjadi viral.
Momen itu diketahui dan tercermin dari unggahan milik akun @viralyes di jejaring media sosial Instagram.
"Abinih duek," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Kamis (14/07/2022).
Dalam rekaman video tersebut terlihat seorang pria yang memakai pakaian jas formal rapi.
Pria itu tampak begitu bahagia dan memamerkan senyum lebar seraya tertawa.
Tak pelak hal itu karena dia tengah melangsungkan pernikahan dengan dua wanita sekaligus.
Berbeda dengan mempelai pria, dua pengantin wanita tampak lebih berdiam diri dan memasang wajah anggun.
Keduanya masing-masing duduk di samping dan mengapit si pria.
Pengantin wanita tampak begitu cantik dengan memakai gaun pernikahan lebar berwarna putih mewah.
Baca Juga: Sekolah Pra Nikah di Depok Masuki Angkatan 23, Pemkot: Bisa Dapat Sertifikat dan Ilmu Berumah Tangga
Salah satu pengantin membawa bunga berwarna merah muda dan emas, semantara lainnya membawa bunga berwarna kuning.
Unggahan itu pun sontak menuai beragam tanggapan dari warganet di kolom komentar.
"Bahagia banget sepertinya yang lakinya, nggak dua wanitanya," tulis @hasna***.
"Malam ini bisa ketawa, malam selanjutnya?" ungkap @herr***.
"Nekat, nggak tahu kalau berumah tangga itu pusing," timpal @vai***.
"Haha siap-siap mumet," komentar @galle***.
Berita Terkait
-
Konten Kreator dan Pemeran Pria Menikahi Kambing di Gresik Dijebloskan ke Penjara
-
Begini Jawaban Seung Hoon WINNER Saat Ditanya Akankah Ia Menikahi Mark NCT!
-
Terlalu Gugup, Pengantin Pria Hampir Menikahi Ayah Mertua Gegara Salah Sebut Nama saat Akad
-
Terpopuler: Beli Rice Cooker Rp 36 Ribu, Persahabatan Dua Pria Menikahi Perempuan yang Sama
-
Kisah Persahabatan 2 Pria Ini Jadi Viral, Awalnya Kaget Ternyata Menikahi Perempuan yang Sama
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Gempa Magnitudo 4,9 Guncang Garut Hari Ini, Berikut Info BMKG
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!